Dalam sebuah pertemuan keluarga, Mark bertemu dengan saudara jauhnya yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari aldobrilliantw pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dalam sebuah pertemuan keluarga, Mark bertemu dengan saudara jauhnya yang akan berangkat ke negara Italy. Mark ingin sekali pergi ke Italy namum pekerjaan Mark masih belum selesai. Keinginan Mark untuk pergi ke Italy yaitu untuk membeli sebuah kendaraan yaitu Vespa Dior. Akhirnya Mark memberitahu saudaranya untuk titip membelikan vespa tersebut di Italy. Namun ternyata saudara mark akan pulang sekitar 11 September 2022 yang dimana dibulan tersebut pajak pertambahan nilai untuk kendaraan impor naik sebesar 2,5% dari yang sebelumnya yaitu 7,5%. Apabila Vespa yang diinginkan seharga Rp900.000.000 maka total pajak yang dibayarkan Mark adalahmohon dijawab nanti dikumpulkan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Total pajak yang dibayarkan Mark adalah Rp90.000.000

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Pajak Pertambahan Nilai  (PPN)

Pajak Pertambahan Nilai adalah pajak atas transaksi jual beli barang atau jasa oleh orang pribadi atau badan. Pajak ini merupakan pajak konsumsi.

Rumus:

PPN = Tarif Pajak x Dasar Pengenaan Pajak (berupa Harga Transaksi)

Diketahui:

Per tanggal 11 September 2022, tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) untuk kendaraan impor naik 2,5% dari sebelumnya 7,5%

Harga Vespa = Rp900.000.000

Ditanya:

Total pajak yang harus dibayarkan oleh Mark?

Jawab:

Tarif pajak sebelum 11 September 2022 adalah 7,5%

Tarif pajak setelah 11 September 2022 adalah

= 7,5% + 2,5% (mengalami kenaikan)

= 10%

Maka,

PPN = Tarif PPN x Harga Beli Vespa

       = 10% x Rp900.000.000

       = Rp90.000.000

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang Pajak Pertambahan Nilai yomemimo.com/tugas/1947594

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 May 22