Jelaskan tentang prosedur instalasi perangkat lunak pvm

Berikut ini adalah pertanyaan dari yraxsa57281 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan tentang prosedur instalasi perangkat lunak pvm

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Perangkat lunak PVM harus secara spesifik diinstalasikan di atas masing-masing komputer yang ingin dipakai dalam sebuah mesin virtual (virtual machine). Hingga sekarang tidak mempunyai cara otomatis untuk menginstalasikan program ke dalam komputer jarak jauh melalui PVM, walaupun hanya menyalin folder/direktori pvm3/lib dan pvm3/bin ke komputer yang lain (lalu menyunting $PVM_ROOT dan $PVM_ARCH) cukup bisa menjalankan program PVM. Namun demikian, melakukan kompilasi atau membangun program PVM membutuhkan instalasi penuh dari PVM.

Penjelasan: Screenshoot instalasi PVM dalam bahasa Inggris

Jawaban:Perangkat lunak PVM harus secara spesifik diinstalasikan di atas masing-masing komputer yang ingin dipakai dalam sebuah mesin virtual (virtual machine). Hingga sekarang tidak mempunyai cara otomatis untuk menginstalasikan program ke dalam komputer jarak jauh melalui PVM, walaupun hanya menyalin folder/direktori pvm3/lib dan pvm3/bin ke komputer yang lain (lalu menyunting $PVM_ROOT dan $PVM_ARCH) cukup bisa menjalankan program PVM. Namun demikian, melakukan kompilasi atau membangun program PVM membutuhkan instalasi penuh dari PVM.Penjelasan: Screenshoot instalasi PVM dalam bahasa Inggris

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Rafi8396 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Jun 22