tuliskan cerita rakyat yang berjudul "cerita rakyat lutung kasarung"​

Berikut ini adalah pertanyaan dari alsyauddinmuhammad pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan cerita rakyat yang berjudul "cerita rakyat lutung kasarung"​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Lutung Kasarung adalah cerita pantun yang mengisahkan legenda masyarakat Sunda yang terinspirasi dari kisah para menak Kerajaan Galuh dan Kerajaan Sunda tentang perjalanan Sanghyang Guruminda dari Kahyangan yang diturunkan ke Buana Panca Tengah dalam wujud seekor lutung.

lutung kasarung

Dahulu kala, terdapat dua orang putri dari Kerajaan Pasundan. Mereka Praburarang dan Purbasari yang memiliki wajah sangat cantik

Dahulu kala, terdapat dua orang putri dari Kerajaan Pasundan. Mereka Praburarang dan Purbasari yang memiliki wajah sangat cantikDengan meninggalnya sang Raja, Purbasari ditunjuk untuk menggantikan tahtanya. Mendengar hal itu, Praburarang merasa sangat iri dan ingin mencelakakan Purbasari.

Dahulu kala, terdapat dua orang putri dari Kerajaan Pasundan. Mereka Praburarang dan Purbasari yang memiliki wajah sangat cantikDengan meninggalnya sang Raja, Purbasari ditunjuk untuk menggantikan tahtanya. Mendengar hal itu, Praburarang merasa sangat iri dan ingin mencelakakan Purbasari.Ia memutuskan untuk menemui nenek sihir untuk mengutuk adiknya, Purbasari, dengan penyakit kulit. Kemudian Purbasari dipaksa untuk diasingkan didalam hutan sehingga tahta pun berhasil pindah ke tangan Praburarang.

Dahulu kala, terdapat dua orang putri dari Kerajaan Pasundan. Mereka Praburarang dan Purbasari yang memiliki wajah sangat cantikDengan meninggalnya sang Raja, Purbasari ditunjuk untuk menggantikan tahtanya. Mendengar hal itu, Praburarang merasa sangat iri dan ingin mencelakakan Purbasari.Ia memutuskan untuk menemui nenek sihir untuk mengutuk adiknya, Purbasari, dengan penyakit kulit. Kemudian Purbasari dipaksa untuk diasingkan didalam hutan sehingga tahta pun berhasil pindah ke tangan Praburarang.Selama tinggal di hutan, Purbasari berteman dengan seekor kera berbulu hitam.Kera tersebut bernama Lutung Kasarung. Ia sangat perhatian dan menyayangi Purbasari.Lutung mengajak Purbasari untuk mandi di sebuah telaga.

Dahulu kala, terdapat dua orang putri dari Kerajaan Pasundan. Mereka Praburarang dan Purbasari yang memiliki wajah sangat cantikDengan meninggalnya sang Raja, Purbasari ditunjuk untuk menggantikan tahtanya. Mendengar hal itu, Praburarang merasa sangat iri dan ingin mencelakakan Purbasari.Ia memutuskan untuk menemui nenek sihir untuk mengutuk adiknya, Purbasari, dengan penyakit kulit. Kemudian Purbasari dipaksa untuk diasingkan didalam hutan sehingga tahta pun berhasil pindah ke tangan Praburarang.Selama tinggal di hutan, Purbasari berteman dengan seekor kera berbulu hitam.Kera tersebut bernama Lutung Kasarung. Ia sangat perhatian dan menyayangi Purbasari.Lutung mengajak Purbasari untuk mandi di sebuah telaga.Secara ajaib, air dari telaga tersebut mampu menyembuhkan penyakit mengembalikan kecantikan Purbasari

Mendengar hal tersebut, Praburarang merasa cemas.Ia khawatir jika adiknya merebut kembali tahtanya.Kemudian, ia pun menghampiri adiknya dan mengajaknya beradu untuk memperebutkan kursi raja.

Mendengar hal tersebut, Praburarang merasa cemas.Ia khawatir jika adiknya merebut kembali tahtanya.Kemudian, ia pun menghampiri adiknya dan mengajaknya beradu untuk memperebutkan kursi raja.Praburarang mengajak adiknya adu ketampanan dari tunangan masing-masing. Purbasari menunjukkan Lutung Kasarung sebagai tunanganya. Kakaknya pun menertawakannya dan merasa tunanganya lebih tampan dari seekor kera.

Mendengar hal tersebut, Praburarang merasa cemas.Ia khawatir jika adiknya merebut kembali tahtanya.Kemudian, ia pun menghampiri adiknya dan mengajaknya beradu untuk memperebutkan kursi raja.Praburarang mengajak adiknya adu ketampanan dari tunangan masing-masing. Purbasari menunjukkan Lutung Kasarung sebagai tunanganya. Kakaknya pun menertawakannya dan merasa tunanganya lebih tampan dari seekor kera.Pada saat itu juga, lutung kasarung berubah ke wujud aslinya yaitu seorang pangeran dengan wajah yang tampan. Prubararang akhirnya mengakui kekalahannya dan menyerahkan tahta kerajaan kepada adiknya.

mamat eh tamat

singkat aja

{ \boxed{\boxed{\orange{ \texttt{(r{\pink{\texttt{.}\blue{\texttt{a)}}}}}}}}}

jadikan jawaban terbaik dong aku butuh lagi 1 pliss

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh radityaArtana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 May 22