Bacalah pantun berikut! Ibu dan anak naik pedati Pedati berjalan

Berikut ini adalah pertanyaan dari raifa010203 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bacalah pantun berikut! Ibu dan anak naik pedati Pedati berjalan sangat cepat Ayo gerakkan tangan dan kaki Agar badan menjadi sehat Pesan terkandung dalam pantun adalah ….A. Berolahragalah dengan hati-hati agar tidak timbu cedera

B. Berolahragalah agar badan menjadi sehat

C. Berusahalah meluangkan waktu untuk berolahraga

D. Bersiap melakukan olahraga setiap pagi

tolong jgn ngasal ya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B.Berolahraga agar menjadi sehat

Penjelasan:

pantun adalah sebuah puisi Indonesia atau Melayu, yang mana setiap bait atau yang disebut dengan kupletnya akan terdiri dari empat baris bersajak (a-b-a-b).

dari peryataan pantun di atas bahwa pantun di atas merupakan pantun nesihat karena pantun tersebut menasehati kita untuk sering berolahraga supaya badan menjadi sehat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hafhafiz91 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 25 Apr 22