Sari dan Ani berdiri di suatu pantai dengan terpisah jarak

Berikut ini adalah pertanyaan dari rahyu4357 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sari dan Ani berdiri di suatu pantai dengan terpisah jarak 6 Km antara keduanya. Garis pantai yang melalui mereka berupa garis lurus. Keduanya dapat melihat kapal laut yang sama dari tempat mereka berdiri. Sudut antara tempat cari berdiri dengan kapal laut yang merupakan garis lurus adalah 45° sementara di sudut antara tempat Ani berdiri dengan kapal laut yang merupakan garis lurus adalah 15° tentukan jarak kapal laut dengan tempat ani berdiri!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jarak Kapal laut dengann ani adalah 2\sqrt{6} Km

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Posisi Ani dan Sari berdasarkan soal di atas membentuk bangun segitiga dengan salah satu sudut berukuran 45° dan sudut lainnya 15°. Maka untuk menyelesaikan soal di atas kita gunakan rumus perbandingan sin dan panjang sisi.

Diketahui :

(S) = sari

(A) = Ani

(K) = Kapal laut

SA = 6 km

sudut S = 45 derajat

Sudut A = 15 derajat

Ditanya :

AK=..?

Jawab :

Sudut K = 180derajat - (15derajat+45 derajat) = 120 derajat

\frac{sin 45}{AK} =\frac{sin 120}{6}

AK = \frac{6*sin 45}{sin 120}

AK = 2\sqrt{6} Km

pelajari lebih lanjut

pelajari lebih lanjut tentangtrigonometripada yomemimo.com/tugas/23021732

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 06 Jul 22