Berikut ini adalah pertanyaan dari devasamosir301 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
bantu jawab pakai jalan pliss
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Hasil dari operasi hitung dari 40 L + 10 m³ + 2 mL adalah 1.040.002 cm³. Soal tersebut merupakan soal tentang koversi volume.
Penjelasan dengan langkah-langkah
Soal tersebut merupakan soal Matematika yang membahas tentang konversi satuan volume. Untuk menyelesaikan soal tersebut kita harus memperhatikan urutan konversi satuan volume.
Urutan Konversi Satuan Volume
m³
dm³
cm³
Setiap kenaikan satu harus dibagi dengan 1.000 dan setiap kenaikan satu harus dikalikan dengan 1.000
Penyelesaian soal
Diketahui:
- 40 L + 10 m³ + 2 mL
Ditanyakan:
Berapa volume tersebut adalam cm³?
Jawab:
- 40 L + 10 m³ + 2 mL
- 40 dm³ + 10 m³ + 2 cm³ = 40.000 cm³ + 10.000.000 cm³ + 2 cm³
- 40.000 cm³ + 10.000.000 cm³ + 2 cm³ = 1.040.002 cm³
Jadi, hasil dari operasi hitung dari 40 L + 10 m³ + 2 mL adalah 1.040.002 cm³.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang konversi satuan waktu yomemimo.com/tugas/7147868
- Materi tentang konveri satuan berat yomemimo.com/tugas/20777536
- Materi tentang konversi satuan luas yomemimo.com/tugas/20913520
Detail jawaban
Kelas: 5
Mapel: Matematika
Bab: Pengukuran Waktu, Sudut, Jarak, dan Kecepatan
Kode: 5.2.2
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ9
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Alvintaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 22 Jan 23