alasan mengapa kamu memilih pradnyawidagda sebagai pemimpin?———Ini tugas agama Hindu

Berikut ini adalah pertanyaan dari ningrm229 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Alasan mengapa kamu memilih pradnyawidagda sebagai pemimpin?———

Ini tugas agama Hindu kak, tolong bantu jawabnya.
maaf, aku minta tolong panjangkan kata-katanya ya kak tidak terlalu panjang juga tidak apa-apa, Terimakasih.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pradnya Widagda artinya, bijaksana dan menguasai serta mahir dalam berbagai ilmu pengetahuan.

Pemimpin akan memberikan arahan dan tujuan yang jelas kepada semua anggota organisasi. Pemimpin akan menolong menentukan peran masing-masing anggotanya dalam mencapai tujuan organisasi. Pemimpin menjelaskan setiap peran itu penting dan memberikan kontribusi yang besar dalam pencapaian organisasi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yazid01mulfirizki dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Jun 22