32. Aisyah mengendarai sepeda motor dari kota A pukul 07.00

Berikut ini adalah pertanyaan dari ChaAssan2676 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

32. Aisyah mengendarai sepeda motor dari kota A pukul 07.00 dan tiba di kota B pukul07.30. Jika kecepatan rata-rata kendaraan Aisyah 60 km/jam, maka jarak kedua kotatersebut adalah ... km.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

30 km

Penjelasan dengan langkah-langkah:

bismillah bantu jawab yak

oke, pertama kita nyari tau dl waktu yg dibutuhkan sebelum dan sesudah

waktu di kota A 07:00

waktu di kota B 07:30

kita kurangin tuh, ky gini

waktu tempuh = waktu sesudah - waktu sebelum

T.tempuh = 07:30 - 07:00

     = 00:30 ≈ 30 menit ≈ \frac{1}{2} jam

nah, skrg kita nyari jarak tempuh nya, caranya cm dikalikan

*tapi ingat, kita kudu teliti pada satuan nya yak

jarak tempuh = waktu tempuh x kecepatan rata

D(distance).tempuh = \frac{1}{2}jam x 60\frac{km}{jam} , kena eliminasi tuh si "jam"

D.tempuh = 30 km

Semangat Belajar !!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Yokawa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 18 Jul 22