Sebutkan gerakan senam yang mengandung pola gerak dominan keseimbangan statis

Berikut ini adalah pertanyaan dari yunitarahmawati35961 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan gerakan senam yang mengandung pola gerak dominan keseimbangan statis

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Gerakan senamyang mengandungpola gerak dominan keseimbangan statis dibagi menjadi beberapa yaitu sebagai berikut:

  • Bertumpu, ialah posisi statik yang dilakukan pada kondisi bahu lebih tinggi dari alat.  
  • Menggantung, ialah posisi statik yang dilakukan pada kondisi bahu lebih rendah dari alat.  
  • Keseimbangan, ialah posisi statik yang dilakukan pada daerah tumpukan yang sempit.

Penjelasan

Semua pola gerakan statisdanstatis adalah postur defensif dan istirahat. Meskipun pola gerakan ini sebenarnya bukanlah suatu gerakan, namun mempelajari postur ini dalam  senam termasuk dalam kategori gerakan senam dan sering disebut dalam senam sebagai postur sapaan.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang pola gerak dominan: yomemimo.com/tugas/37832876

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh grahatama dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 09 Apr 22