3. Slamet membantu ibu membagikan beras kepada masyarakat kurang mampu

Berikut ini adalah pertanyaan dari budiyatiworo pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

3. Slamet membantu ibu membagikan beras kepada masyarakat kurang mampu Total beras yang dibagikan oleh Ibu Slamet 10 kg. Ibu Slamet akan membagikan semua beras ke beberapa orang dengan berat yang sama. Bantulah ibu Slamet untuk membagikan beras tersebut. Tuliskan kemungkinan banyaknya orang yang akan mendapat pembagian beras dari Ibu Slamet?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jika ini adalah situasi aljabaris, maka kita dapat membuat sebuah persamaan aljabar yang akan menunjukkan banyak orang yang mendapat pembagian beras dari Ibu Slamet. Persamaan yang kita peroleh adalah y = 10/x dengan y menunjukkan berat beras yang diterima masing-masing orang dan x menunjukkan jumlah orang yang menerima beras dari Ibu Slamet.

Pembahasan

Menentukan bentuk aljabar dari sebuah situasi aljabaris akan dapat membantumu menyelesaikan masalah matematika yang berhubungan dengan situasi tersebut.

Tindakan membuat sebuah bentuk aljabar termasuk dalam permodelan matematika. Permodelam matematika adalah ketika kamu menyatakan sebuah konsep, definisi, hukum dsb. dari suatu hal dengan bahasa matematika (simbol-simbol matematika).

Kita dapat memodelkan secara matematis banyak orang yang mendapat pembagian beras Ibu Slamet sebagai y = 10/x. Jumlah orang yang menerima beras Ibu Slamet dinyatakan oleh x, sementara y menyatakan takaran beras yang akan dibagi sama banyak ke x orang tersebut.

Model matematika tersebut adalah sebuah fungsi y. Kamu dapat melihat grafiknya di lampiran. (Perhatikan misalnya bahwa jika terdapat 10 orang yang akan menerima beras Ibu Slamet, setiap orang akan menerima sebanyak 1 kg beras sama banyak.)

Pelajari lebih lanjut

Penjelasan komprehensif tentang fungsi matematis: yomemimo.com/tugas/34279559

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Jika ini adalah situasi aljabaris, maka kita dapat membuat sebuah persamaan aljabar yang akan menunjukkan banyak orang yang mendapat pembagian beras dari Ibu Slamet. Persamaan yang kita peroleh adalah y = 10/x dengan y menunjukkan berat beras yang diterima masing-masing orang dan x menunjukkan jumlah orang yang menerima beras dari Ibu Slamet.PembahasanMenentukan bentuk aljabar dari sebuah situasi aljabaris akan dapat membantumu menyelesaikan masalah matematika yang berhubungan dengan situasi tersebut.Tindakan membuat sebuah bentuk aljabar termasuk dalam permodelan matematika. Permodelam matematika adalah ketika kamu menyatakan sebuah konsep, definisi, hukum dsb. dari suatu hal dengan bahasa matematika (simbol-simbol matematika).Kita dapat memodelkan secara matematis banyak orang yang mendapat pembagian beras Ibu Slamet sebagai y = 10/x. Jumlah orang yang menerima beras Ibu Slamet dinyatakan oleh x, sementara y menyatakan takaran beras yang akan dibagi sama banyak ke x orang tersebut.Model matematika tersebut adalah sebuah fungsi y. Kamu dapat melihat grafiknya di lampiran. (Perhatikan misalnya bahwa jika terdapat 10 orang yang akan menerima beras Ibu Slamet, setiap orang akan menerima sebanyak 1 kg beras sama banyak.)Pelajari lebih lanjutPenjelasan komprehensif tentang fungsi matematis: https://brainly.co.id/tugas/34279559#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ImEdwin2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 Jan 23