perubahan sosial dapat menyebabkan perubahan pada lembaga sosial seperti

Berikut ini adalah pertanyaan dari elvaummi7743 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perubahan sosial dapat menyebabkan perubahan pada lembaga sosial seperti

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ketika perubahan sosial menyebabkan perubahan pada lembaga sosial itu dikarnakan seseorang yang mengatur di lembaga sosial sudah mengikuti. Perubahan sosial yang terjadi sehingga lembaga sosial yang di ikuti bisa berubah secara perlahan-lahan, begitupun sebaliknya perubahan di lembaga sosial akan menyebabkan perubahan yang signifikan karna lembaga sosial merupakan salah satu acuan masyarakat.

Pembahasan

Perubahan sosial adalah adanya pergeseran struktur atau tatanan dalam kehidupan masyarakat. Perubahan dapat terjadi pada pola pikir, kehidupan sosial, dan lain sebagainya. Setelah memahami pengertian perubahan sosial, dapat diketahui perubahan sosial budaya adalah perubahan yang terjadi di lingkungan masyarakat yang mencakup perubahan kebudayaan, dimana yang didalamnya terdapat nilai-nilai dan tata kehidupan yang mengarah pada kehidupan modern.

Pelajari Lebih Lanjut

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Nov 22