Berikut ini adalah pertanyaan dari pipittimika2020 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Sebuah drum berisi 450 liter minyak tanah yang berasal dari aliran selang dalam waktu 15 menit. Debit selang tersebut adalah 30 liter/menit.
✈︎ PEMBAHASAN :
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.
halo semua sobat brainly!!. kali ini kakak akan membahas dan menjawab pertanyaan matematika tentang materi " Debit " simak pembahasan kakaknya supaya paham yang akan kakak jelaskan sekarang juga.
✈︎ Apa itu Debit ?
→ Debit adalah volume yang mengalir pada suatu penampang atau yang bisa di tampung tiap satuan waktu.
✈︎ Apa itu volume ?
→ volume adalah perhitungan seberapa banyak ruang yang bisa di tempati dalam suatu objek.
✈︎ Apa itu menit ?
→ menit adalah sebuah satuan waktu yang dapat di gunakan oleh SI.
✈︎ Apa itu waktu ?
→ waktu adalah seluruh rangkaian saat ketika proses, perbuatan, atau keadaan berada atau berlangsung, tidak seorang pun orang yang tau.
✈︎ Apa itu liter ?
→ Liter adalah unit pengukur volume yang di terima penggunaan nya oleh " SI ".
demikianlah pembahasan dari kakak semoga bermanfaat dan membantu nya.
✈︎ PENYELESAIAN :
• soal :
- Sebuah drum berisi 450 liter minyak tanah yang berasal dari aliran selang dalam waktu 15 menit. Debit selang tersebut adalah
-----------------------------------------------------------
• Diketahui :
- Sebuah drum berisi 450 liter minyak tanah yang berasal dari aliran selang dalam waktu 15 menit.
• Ditanya :
- Debit selang
• Jawaban :
✍︎ rumus yang di gunakan untuk menghitung Debit adalah :
-----------------------------------------------------------
✈︎ KESIMPULAN :
- jadi, Sebuah drum berisi 450 liter minyak tanah yang berasal dari aliran selang dalam waktu 15 menit. Debit selang tersebut adalah 30 liter/menit.
✈︎ PELAJARI LEBIH LANJUT :
» pengertian tentang debit adalah
» pengertian tentang waktu adalah
» pengertian tentang volume adalah
» pengertian tentang liter adalah
꧁ DETAIL JAWABAN ꧂
- mapel : matematika
- kelas : 6
- tingkat : SD
- materi : Debit
- bab : 2
- kode mapel : 2
- kode kategorisasi : 1.4.6
• kata kunci : pengertian debit , pengertian volume , pengertian waktu , pengertian liter.
⟨⟨ P ♡︎ N ⟩⟩
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RachellNgab dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 09 Aug 22