Berikut ini adalah pertanyaan dari sigopal16 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
ke arah utara dari kota Ciawi (C), jarak lurus dari
kota Ciawi (C) ke Bogor (B) (dari timur ke barat) adalah 10 km,
PTTelkom akan memasang jaringan telpon dengan
membangun gardu (G) diantara Bogor (B) – Ciawi (C),
jika biaya pembangunan jaringantelpon dari Bogor (B)
ke Gardu (G) adalah 5 Juta/km dan dari Gardu(G) ke
desa Dadu (D) adalah 13 juta/km, dimana atau berapakilometer
dari Bogor (B) gardu (G) harus dibangun agar menghasilkan
biaya yang minimum ?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jarak kota Bogor ke gardu adalah 8.82 km. Jarak gardu ke kota Ciawi adalah 1,18 km.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui:
- Jarak kota Ciawi ke Desa Dadu = DC = 6 km
- Jarak kota Bogor ke kota Ciawi = BC = 10 km
- Biaya gardu ke kota Bogor = 5 jt/km
- Biaya gardu ke desa Dadu = 13 jt/km
Ditanyakan:
- Biaya minimum?
Jawaban:
Perhatikan gambar lampiran.
- Misalkan jarak kota Ciawi ke gardu
CG = x km - Jarak kota Bogor ke gardu
BG = (10 - x) km - Jarak gardu ke desa Dadu
Menggunakan teorema Pythagoras.
Biaya untuk memasang gardu
B = Biaya gardu ke kota Bogor + Biaya gardu ke desa Dadu
B =
B =
Supaya biaya minimum
B' = 0
676x² = 25 (x² + 36)
676x² = 25x² + 900
676x² - 25x² - 900 = 0
651x² - 900 = 0
= 0 atau = 0
atau
x = atau x = -
x = atau x = -
x = 1,18 atau x = - 1,18 (tidak mungkin)
Jarak gardu ke kota Ciawi = GC = x = 1,18 km
Menentukan jarak gardu ke kota Bogor.
BG = (10 - x)
BG = 10 - 1,18
BG = 8.82 km
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang Aplikasi Turunan yomemimo.com/tugas/27265793
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ9
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wiyonopaolina dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 25 Feb 23