Sederhanakanlah bagian bilangan-bilangan berikut 7 ^ 11 / 7 ^

Berikut ini adalah pertanyaan dari rianghepatnesya pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sederhanakanlah bagian bilangan-bilangan berikut 7 ^ 11 / 7 ^ 2×7=​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sederhanakan dan tuliskan jawabanmu dalam bentuk baku

a) (5 x 10²) x (3 x 10²)

Jawab: 1,5 x 10⁵

b) (7,2 x 10⁻¹³) x (4 x 10⁵)

Jawab: 2,88 x 10⁻⁷

c) (5,25 x 10⁶ ) x (10⁻¹²)

Jawab: 5,25 x 10⁻⁶

d) (1,25 x 10¹⁶) per 5 x 10⁶

Jawab: 2,5 x 10⁹

e) 1,6 x 10⁻³ per 2 x 10⁴

Jawab: 0,8 x 10⁻⁷

Pembahasan

Bilangan sejenis di kali terlebih dahulu

a. (5 x 10²) x (3 x 10²)

= (5 x 3) x (10² x 10²)

= 15 x 10²⁺²

= 15 x 10⁴

= 1,5 x 10⁵

b. (7,2 x 10⁻¹³) x (4 x 10⁵)

= (7,2 x 4) x (10⁻¹³ x 10⁵)

= 28,8 x 10⁻¹³⁺⁵

= 28,8 x 10⁻⁸

= 2,88 x 10⁻⁷

c. (5,25 x 10⁶ ) x (10⁻¹²)

= 5,25 x 10⁶ x 10⁻¹²

= 5,25 x 10⁶⁻¹²

= 5,25 x 10⁻⁶

d. (1,25 x 10¹⁶) per 5 x 10⁶

= (\frac{1,25}{5}

5

1,25

) x (\frac{10^1^6}{10^6} )

= 0,25 x 10¹⁶⁻⁶

= 0,25 x 10¹⁰

= 2,5 x 10⁹

e. 1,6 x 10⁻³ per 2 x 10⁴

= (\frac{1,6}{2}

2

1,6

) x (\frac{10^-^3}{10^4} )

= 0,8 x 10⁻³⁻⁴

= 0,8 x 10⁻⁷

= 8 x 10⁻⁸

Bentuk baku adalah penulisan bilangan dengan mengkalikan 2 faktor dari bilangan itu, dimana faktor pertama merupakan bilangan yang lebih besar atau sama dengan 1 dan kurang dari 10, dan faktor kedua merupakan bilangan berpangkat dengan basis 10 (bilangan pokoknya 10)

Pelajari Lebih Lanjut

Tuliskan bentuk baku dari bilangan berikut:

a. 12×10^5

b. 123×10^-7

c. 4567×10^6

d. 6780000

e. 78000000000

f. 0,000678

g. 0,00000000078

yomemimo.com/tugas/16743320

Tentukan jawaban kamu dalam bentuk baku.beri penjelasan singkat bagaimana kamu mendapat jawaban tersebut

a. 10,5 x 10^3

b. 1,5 x 10^-5

c. 7.125 x 10^-16

d.0,455 x 10^-6

e. 5 x 10^12

yomemimo.com/tugas/2987560

Tuliskan kenbali dalam bentuk biasa.

a) 7 x 10^3

b)2,7 x 10^-12

c) 3,25 x 10^5

d) 9,95 x 10^15

e) 3,1 x 10^3

yomemimo.com/tugas/3047236

=======================

Detail Jawaban

Kelas : 9

Mapel : Matematika

Kategori ; Bilangan Berpangkat

Kode : 9.2.1

Kata kunci : bentuk baku

Penjelasan dengan langkah-langkah:

itu klo ad yng slh bilangg yaa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dewaryaufar dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Dec 22