Berikut ini adalah pertanyaan dari jeremydesta0 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
2. -5+13-4 =
3. (3x(-7)) : (-3) =
4 (3x-2)+(4x-4) =
5. (12+15)-(15+12) =
6. diketahui perkalian bilangan bulat berikut :
15x8 = p
17x(-8) = q
-19x7 = r
-16x(-8) = s
hasil perkalian yg nilainya terkecil adalah?
7. sebuah industri rumah tangga berupa berupa barang mainan menjual sebanyak 1.200 unit mainan perminggu keuntungan penjualan setiap barang sebesar Rp 2.000,00 berapa keuntungan industri mainan tersebut setiap tahun?
8. pak Burhan seorang pedagang beras,iya membeli beras sebanyak 5 karung.tiap karung berisi 50kg beras.beras tersebut di kemas ulang dalam kemasan 10kg sebanyak 9 karung,5kg sebanyak 20 bungkus,dan sisanya di kemas dalam kemasan 3kg.beras dalam kemasan 3kg sebanyak?
pakai caranya yahhh!!!!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
1. 12 + (-3) - (-5) = 12 - 3 + 5 = 14
2. -5 + 13 - 4 = -5 + 9 = 5
3. (3 x (-7)) : (-3)
= -21 / -3 = 7
4. (3 x (-2)) + (4 x (-4)
= -6 + -16
= -22
5. (12 + 15) - (15 + 12)
= 27 - 27
= 0
6. p = 15 x 8 = 120
q = 17 x (-8) = -136
r = -19 x 7 = -133
s = -16 x (-8) = 128
Hasil perkalian terkecil = q
7. 1 tahun = 12 bulan
1 bulan = 4 minggu
1 tahun = 12 x 4
= 48 minggu
keuntungan = 1200 x 2000 x 48
= Rp 115.200.000,00 per tahun
8. total beras = 5 x 50 = 250 kg
total beras dalam kemasan 10kg = 9 x 10 = 90 kg
total beras dalam kemasan 5 kg = 20 x 5 = 100 kg
Banyak beras dalam kemasan 3 kg
= 250 - 90 - 100
= 60 kg
= 60 : 3 = 20 kemasan
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Fikriachbar dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 18 Oct 22