jelaskan 2 faktor stimulus yg memengaruhi motivasi ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ninoairborne19 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan 2 faktor stimulus yg memengaruhi motivasi ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Stimulus merupakan hal-hal yang merangsang terjadinya kegiatan belajar seperti pikiran,perasaan,dan lain-lain yang dapat di tangkap melalui alat indera.

Faktor yang memengaruhi motivasi belajar adalah :

  1. Faktor Internal. Faktor ini berasal dari dalam diri individu yang terbagi menjadi dua, yakni faktor fisik yang meliputi kesehatan jasmani dan keadaan fungsi-fungsi fisiologis dan faktor psikologis yang meliputi minat,kecerdasan,dan persepsi.
  2. Faktor Eksternal. Faktor Eksternal adalah faktor yang asalnya diluar dari diri seseorang atau individu. Faktor ini meliputi lingkungan disekitar termasuk orang-orang terdekat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bungakasturi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 22 Apr 22