Apa kesimpulan dari miniatur candi pawon?

Berikut ini adalah pertanyaan dari watashisukianime03 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa kesimpulan dari miniatur candi pawon?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kesimpulan dari miniatur candi pawon adalah candi Pawon merupakan candi tempat pemujaan umat Budha. Candi ini disebut sebagai candi yang digunakan untuk menyimpan abu jenazah Raja Indra. Candi ini merupakan tempat sembahyang umat Budha untuk membersihkan diri dari segala bentuk kemaksiatan yang telah diperbuat manusia agar kembali fitrah atau bersih atau suci. Candi ini merupakan bagian dari candi Borobudur dimana dikatakan sebagai pintu masuk candi Borobudur.

Penjelasan:

Candi Pawon disebut candi mungil karena ukurannya yang relatif kecil. Candi Pawon memiliki bentuk miniatur yang ditujukan untuk berbagai macam hal. Tujuan dibentuk miniatur candi dapat beragam. Bisa sebagai bahan pembelajaran, melihat ukuran dan bentuk candi dalam wujud 3 dimensi, hingga sebagai buah tangan atau souvenir.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang candi Pawon yomemimo.com/tugas/12507350

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh debyharfiani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 Jan 23