Pak Hadi mempunyai kebun seluas 1600m ^ 2 . Kebun

Berikut ini adalah pertanyaan dari tavsysosbsgz pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pak Hadi mempunyai kebun seluas 1600m ^ 2 . Kebun tersebut 1/5 bagian ditanami cabai, 14 bagian ditanami terong, 200m ^ 2 ditanami bawang merah, sisanya ditanami kacang panjang. Berapa m ^ 2 luas lahan yang ditanami terong dan kacang panjang ?bisa bantuin gak? plis aku lagi butuh janlup pke cara ya, thanks.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Luas lahanyang ditanamiterong dan kacang panjang adalah 320 m² dan 680 m².

***Ralat

Untuk bagian ditanami terong seharusnya 1/4 bagian.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui :

Luas kebun = 1600 m².

Bagian ditanami cabai = 1/5.

Bagian ditanami terong = 1/4.

Luas yang ditanami bawang merah = 200 m².

Sisanya ditanami kacang panjang.

Ditanya :

Luas lahan yang ditanami terong dan kacang panjang.

Penyelesaian :

  • Menentukan luas lahan yang ditanami terong

Luas terong = bagian terong × luas kebun

                    = \frac{1}{5} × 1600 m²

                    = 320 m²

  • Menentukan luas lahan yang ditanami cabai

Luas cabai = bagian cabai × luas kebun

                  = \frac{1}{4} × 1600 m²

                  = 400 m²

  • Menentukan luas lahan yang ditanami kacang panjang

Sisa = luas kebun - terong - cabai - bawang merah

       = 1600 m² - 320 m² - 400 m² - 200 m²

       = 680 m²

Jadi luas lahan yang ditanami terong dan kacang panjang adalah 320 m² dan 680 m².

Pelajari lebih lanjut

Menentukan luas kebun ditanami kacang kedelai yang berkaitan dengan pecahan → yomemimo.com/tugas/40095959

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ridafahmi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 18 Jul 22