temukan tiga bilangan genap berurutan yang jumlahnya sama dengan 90

Berikut ini adalah pertanyaan dari assealbar2 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Temukan tiga bilangan genap berurutan yang jumlahnya sama dengan 90 dan jelaskan seperti ini60
2,4,6,8,10,12,...
2+4+6=12
4+6+8=18
6+8+10=24
8+10+12= 30×2=60
16,20,24

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab: Tiga bilangan genap berurutanyangjumlahnya sama dengan 90adalah28, 30, dan 32.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Untuk menemukan beberapa bilangan genap berurutan yang jumlahnya sama dengan suatu nilai tertentu, akan lebih mudah jika kita gunakan operasi aritmetika sederhana dan pemahaman tentang bilangan. Kita tahu bahwa antar bilangan genap yang berurutan, atau antar bilangan ganjil yang berurutan, beda/selisihnya adalah 2.

Misalkan n adalah sebuah bilangan genap, maka (n–2) dan (n+2) juga merupakan bilangan genap. Dalam hal ini, urutan dari yang terkecil adalah (n-2), n, dan (n+2).

Oleh karena itu:
n–2 + n + n+2 = 90
⇒ 3n = 90
n = 90/3 = 30

Bilangan pertama adalah 30–2 = 28, bilangan kedua adalah 30, dan bilangan ketiga adalah 30+2 = 32.

∴  Jadi, tiga bilangan genap berurutan yang jumlahnya sama dengan 90 adalah 28, 30, dan 32.

Jawab: Tiga bilangan genap berurutan yang jumlahnya sama dengan 90 adalah 28, 30, dan 32.Penjelasan dengan langkah-langkah:Untuk menemukan beberapa bilangan genap berurutan yang jumlahnya sama dengan suatu nilai tertentu, akan lebih mudah jika kita gunakan operasi aritmetika sederhana dan pemahaman tentang bilangan. Kita tahu bahwa antar bilangan genap yang berurutan, atau antar bilangan ganjil yang berurutan, beda/selisihnya adalah 2. Misalkan n adalah sebuah bilangan genap, maka (n–2) dan (n+2) juga merupakan bilangan genap. Dalam hal ini, urutan dari yang terkecil adalah (n-2), n, dan (n+2).Oleh karena itu:n–2 + n + n+2 = 90⇒ 3n = 90⇒ n = 90/3 = 30Bilangan pertama adalah 30–2 = 28, bilangan kedua adalah 30, dan bilangan ketiga adalah 30+2 = 32.∴  Jadi, tiga bilangan genap berurutan yang jumlahnya sama dengan 90 adalah 28, 30, dan 32.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 Oct 22