Pak candra membeli kapal motor.jika kapal motor yang beliau miliki

Berikut ini adalah pertanyaan dari yudalibasargaro pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pak candra membeli kapal motor.jika kapal motor yang beliau miliki dikendarai dengan kecepatan 32 km per jam dan menempuh jarak 80km,kapal motor tersebut membutuhkan 24 liter solar.pada kecepatan yang sama,solar yang dibutuhkan pak chandra untuk menempuh perjalanan sejauh 120 km adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pak candra membeli kapal motor. Jika kapal motor yang beliau miliki dikendarai dengan kecepatan 32 km per jam dan menempuh jarak 80 km, kapal motor tersebut membutuhkan 24 liter solar. Pada kecepatan yang sama, solar yang dibutuhkan pak chandra untuk menempuh perjalanan sejauh 120 km adalah 36 liter solar. Perbandingan senilai adalah perbandingan antar dua buah bilangan yang apabila suatu bilangan bertambah, maka bilangan yang lain juga bertambah atau jika bilangan tersebut berkurang maka bilangan yang lain juga berkurang. Perbandingan senilai juga merupakan perbandingan yang memiliki nilai yang sama setelah disederhanakan. Grafik dari perbandingan senilai berupa garis lurus. Bentuk perbandingannya :

  • a ⇒ p
  • b ⇒ q

maka

\frac{a}{b} = \frac{p}{q}


Pembahasan


Dengan kecepatan 32 km/jam, kapal motor dapat menempuh:

  • 80 km dengan membutuhkan 24 liter solar
  • 120 km dengan membutuhkan ... liter solar

80 km ⇒ 24 liter solar

120 km ⇒ x liter solar


Dengan menggunakan perbandingan senilai, diperoleh  

\frac{80}{120} = \frac{24}{x}

\frac{80 \div 40}{120 \div 40} = \frac{24}{x}

\frac{2}{3} = \frac{24}{x}

2x = 2(24)

2x = 72

x = \frac{72}{2}

x = 36


Jadi solar yang dibutuhkan pak Chandra untuk menempuh perjalanan sejauh 120 km adalah 36 liter solar


Pelajari lebih lanjut  


Contoh soal tentang perbandingan senilai

yomemimo.com/tugas/9079650


------------------------------------------------


Detil Jawaban    


Kelas : 8

Mapel : Matematika

Kategori : Perbandingan

Kode : 8.2.9


Kata Kunci : Pak candra membeli kapal motor

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arsetpopeye dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 08 Apr 17