sebuah perusahaan membuka lowongan pekerjaan setelah seleksi administrasi diperoleh 75

Berikut ini adalah pertanyaan dari tiarsilalahi911 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebuah perusahaan membuka lowongan pekerjaan setelah seleksi administrasi diperoleh 75 orang pelamar yg harus mengikuti teks tertulis dan teks wawancara setelah dilakukan teks ternyata hanya 32 orang pelamar yang tidak mengikuti 2 teks maka hitunglah berapa banyak yg mengikuti teks yang di terima menjadi karyawan?tolong jawab pliss kk ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Banyak pelamar yang mengikuti tes = 75 orang. Hanya 32 orang pelamar lulus tes wawancara, 48 orang lulus tes tertulis, dan 2 orang tidak mengikuti tes. Maka banyak yang mengikuti tes yang di terima menjadi karyawan adalah

Karena soal tidak lengkap, maka kita coba buat kemungkinan kelengkapan soal tersebut agar ada penyelesaiannya.

Penjelasan dengan langkah-langkah

Diketahui :

Banyak pelamar n(S) = 75

Lulus tes wawancara n(A) = 32

Lulus tes tertulis n(B) = 48

Tidak mengikuti tes n(A ∪ B)' = 2

Ditanya :

Banyak yang mengikuti teks yang di terima.

Jawab :

  • Menentukan pelamar yang diterima

n (S) = n (A) + n (B) - x + n (A ∪ B)⁽

75 = 32 + 48 - x + 2

75 = 82 - x

x = 82 - 75

x = 7

Jadi banyak yang mengikuti teks yang di terima menjadi karyawan adalah 7 orang.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang soal cerita Himpunan → yomemimo.com/tugas/29470585

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ridafahmi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Dec 22