ada yg bisa bantu jawab? gercep Yoo siang ini dikumpul,

Berikut ini adalah pertanyaan dari windiharyanti005 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ada yg bisa bantu jawab? gercep Yoo siang ini dikumpul, ngasal auto report!​
ada yg bisa bantu jawab? gercep Yoo siang ini dikumpul, ngasal auto report!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Bentuk Aljabar adalah bentuk matematika yang menyertakan huruf dalam representasinya untuk mewakili angka yang tidak diketahui. Bentuk aljabar dapat digunakan untuk memecahkan masalah dalam kehidupan sehari-hari. Berdasarkan pertanyaan dapat disimpulkan

\frac{X+3}{X-2} > 3\\\\ = \frac{-2X + 9 }{X-2} > 0

Penjelasan dengan langkah langkah

Diketahui

\frac{X+3}{X-2} > 3\\\\

Ditanyakan

Tentukan pertidaksamaan linier

Jawab

Sifat-sifat pertidaksamaan

Suatu pertidaksamaan tidak berubah tandanya jika kedua ruas pertidaksamaan ditambah atau dikurangi dengan bilangan yang sama misal x > y maka x + a > y + a

Suatu pertidaksamaan tidak berubah tandanya jika kedua ruas dikali atau dibagi dengan bilangan positif yang sama, misalnya x ≤ y maka a .x ≤ y. a dengan a > 0

Suatu pertidaksamaan akan berubah tandanya jika kedua ruas dikali atau dibagi dengan bilangan negatif yang sama misal x ≤ y maka –x a ≥ -y a (berubah tanda karena kedua ruas dikali dengan bilangan negatif yang sama) misal x ≤ y maka (berubah tanda karena kedua ruas dibagi dengan bilangan negatif yang sama.) Berdasarkan pertanyaan dapat disimpulkan

\frac{X+3}{X-2} + (-3) > 3 + (-3) \\\\ \frac{X+3}{X-2} -3 > 3 - 3\\\\ \frac{(X+3) + (-(X-2))3}{X-2} > 0\\\\ \frac{(X+3) - (X-2)3}{X-2} > 0\\\\ \frac{(X+3) - 3(X-2)}{X-2} > 0\\\\ \frac{X+3 - (X-2)}{X-2} > 0\\\\ \frac{X-3 (X-2)+3}{X-2} > 0\\\\\\ \frac{X- (3X - 3 . 2) + 3 }{X-2} > 0\\\\\\ \frac{X- (3X - 6) + 3 }{X-2} > 0\\\\ \frac{X- 3X + 6 + 3 }{X-2} > 0\\\\ \frac{-2X + 9 }{X-2} > 0

Maka bentuk pertidaksamaandari\frac{X+3}{X-2} > 3\\\\adalah\frac{-2X + 9 }{X-2} > 0

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang perbedaan persamaan kuadrat sempurna dengan persamaan kuadrat biasa yomemimo.com/tugas/14010792

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hatemonday dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 29 Nov 22