sikap yang sesuai dengan nilai nilai kerakyatan dalam Pancasila adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari ndy5075 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Sikap yang sesuai dengan nilai nilai kerakyatan dalam Pancasila adalah ....a) suka bekerja keras
b) menghormati hak orang lain
c) tidak memaksakan kehendak pada orang lain
d) mengembangkan sikap adil terhadap sesama

BACA NOTE DLU KIW??

⎙ note :
❒ pilihan ganda, pilih salah satu!!!
❒ baca soal dengan baik
❒ kerjakan dengan teliti
❒ ngasal, google, cuma ambil poin → report
❒ anda pernah belajar PPKn? sopan santun? jika di report karena kesalahan yang kau perbuat sendiri jangan mengelak, dan mengancam orang lain. tau hak, kewajiban, tanggung jawab?
kalo gapernah belajar ppkn, gausa jawab.
❒ tolong bantu kak, untuk ujian ini. arigato [terimakasih] 〜

jangan mandang poin yya:)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

sikap yang sesuai dengan nilai nilai kerakyatan dalam Pancasila adalah ....

a) suka bekerja keras

b) menghormati hak orang lain

c) tidak memaksakan kehendak pada orang lain

d) mengembangkan sikap adil terhadap sesama

JAWABAN YANG TEPAT ADALAH "C"

tidak memaksakan kehendak kepada orang lain merupakan nilai-nilai pancasila sesuai sila keempat

Penerapan Nilai Kerakyatan dalam Kehidupan Sehari-hari

  • Bekerja sama untuk mempertanggung jawabkan keputusan musyawarah.
  • Menghargai dan menghormati pendapat orang lain.
  • Menghargai hasil keputusan musyawarah.
  • Mengutamakan musyawarah untuk mencapai mufakat dalam menyelesaikan permasalahan.

 \pink{selamat \: malam > < }

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh brainlyanonymous dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 04 Jun 22