Berikut ini adalah pertanyaan dari meysiapricillia pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Panjang BC adalah
Opsi : d
ㅤㅤㅤㅤㅤㅤ
Pembahasan:
Segitiga ABC diatas merupakan segitiga sembarang, sehingga untuk menentukan panjang sisi lain yang belum diketahui bisa menggunakan aturan sinus. Aturan sinusadalah suatu aturan dalam trigonometri yangmenyatakan hubungan sisi dan sudut segitiga dengan fungsi sinus. Selain aturan sinus, ada juga aturan cosinus. Aturan cosinus adalah aturan dalam trigonometri yang menyatakan hubungan sisi dan sudut segitiga dengan fungsi cosinus.
ㅤㅤㅤ
Rumus Aturan Sinus:
ㅤ
Penyelesaian:
Diketahui : AB = x - 1
ㅤㅤㅤㅤ ㅤ BC =
ㅤㅤㅤㅤ ㅤ∠A = 60°
ㅤㅤㅤㅤ ㅤ∠B = 75°
ㅤ
Ditanyakan : BC = … ?
ㅤ
Jawab :
cari terlebih dahulu besar sudut C
ㅤ∠A + ∠B + ∠C = 180°
ㅤ 60° + 75° + ∠C = 180°
ㅤㅤ ㅤ 135° + ∠C = 180°
ㅤㅤㅤㅤㅤ ㅤ ∠C = 180° - 135°
ㅤㅤㅤㅤㅤㅤㅤ ㅤ = 45°
ㅤ
Sehingga untuk nilai x
ㅤ
ㅤBC =
ㅤ ㅤ =
ㅤ
Jadi, panjang BC adalah
Pelajari Lebih Lanjut:
- Soal Mengenai Aturan Sinus : yomemimo.com/tugas/14683040
- Soal Mengenai Aturan Cosinus : yomemimo.com/tugas/23110638
- Soal Mengenai Relasi Sudut : yomemimo.com/tugas/29437
ㅤ
Detail Jawaban:
Kelas : 10
Mapel : Matematika
Materi : Trigonometri
Kode Kategorisasi : 10.2.7
Kata Kunci : Segitiga, Panjang, Sisi, Sudut, Aturan, Sinus
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh scaramout dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 14 Aug 20