perhatikan beberapa persamaan pada perbandingan berikut 15 / 40 =

Berikut ini adalah pertanyaan dari dsilviana094 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

perhatikan beberapa persamaan pada perbandingan berikut 15 / 40 = 1 / 828 / 28 = 1 / 43 15 / 35 = 3:7 Persamaan pda perbandingan yang benar di tunjukkan oleh nomor..​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

Hitunglah nilai a, b, p, dan q pada perbandingan-perbandingan senilai berikut!

a. a : 8 = 15 : 12        ⇒ a = 10

b. 6 : b = 21 : 49       ⇒ b = 14

c. 18 : 21 = p : 28      ⇒ p = 24

d. 28 : 49 = 32 : q    ⇒ q = 56

Pendahuluan

Perbandingan senilai adalah perbandingan antara dua besaran dengan ketentuan jika yang satu diperbesar (diperkecil) maka yang kedua juga membesar (mengecil), begitu pula sebaliknya.

Hubungan perbandingan senilai berlaku :

Pembahasan

Menghitung nilai a, b, p, dan q pada perbandingan-perbandingan senilai

a). a : 8 = 15 : 12

4 a = 8 × 5

4 a = 40

 a =

 a = 10

b). 6 : b = 21 : 49

3 b = 6 × 7

3 b = 42

 b =

 b = 14

c). 18 : 21 = p : 28

7 p = 6 × 28

7 p = 168

 p =

 p = 24

d). 28 : 49 = 32 : q

4 q = 7 × 32

4 q = 224

 q =

 q = 56

--------------------------------------------------------------------------

Pelajari lebih lanjut tentang Perbandingan

Sederhanakan perbandingan berikut : a. 18 : 72 , b. 2 ¹/₂ : 1 ³/₄ → yomemimo.com/tugas/3785545

Menentukan nilai yang belum diketahui → yomemimo.com/tugas/20946786

Perbandingan yang mempunyai selisih → yomemimo.com/tugas/1586304

Perbandingan senilai → yomemimo.com/tugas/1586304

Perbandingan berbalik nilai → yomemimo.com/tugas/6054148

Detil Jawaban

Kelas        : 7 SMP

Mapel       : Matematika

Bab           : 5 - Perbandingan

Kode         : 7.2.5

Semoga bermanfaat

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh awrashya2018 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 12 Jun 22