pengertian laporan tandan buah segar (TBS)​

Berikut ini adalah pertanyaan dari wildasyerliii pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pengertian laporan tandan buah segar (TBS)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Buah kelapa sawit dikenal dengan nama Tandan Buah Segar (TBS). Untuk memanen TBS, pemanen harus menggunakan dodos atau pisau dengan tiang panjang untuk memotong buah dari batang pohon. TBS yang sudah siap dipanen sangat mudah diidentifikasi melalui warna merah cerah serta apabila ada 10-15 buah jatuh di tanah.

Penjelasan:

Tolong jadiin yang tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lamaewakkuirini dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 09 Jul 22