Berikut ini adalah pertanyaan dari cintalaurencia66072 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A) metode segitiga
1. lukis vektor pertama sesuai dengan besar dan arahnya
2. Lukis vektor kedua dengan Titik tangkap berimpit dengan ujung vektor pertama
3. hubungkan tiitk tangkap vektor pertama dengan ujung vektor kedua
3. ( metode poligon )
metode jajar jenjang hanya efektif untuk dua buah vektor jika lebih dari dua vektor maka dua buah vektor di tentukan resultanya dahulu dan hasilnya dijumlahkan dengan vektor ketiga baru bisa ditentukan resultan akhirnya jika terdapat lebih dari dua vektor maka cara yang paling mudah adalah menggunakan metode poligon
B) metode jajar jenjang
1. lukis vektor pertama dan kedua dengan Titik Pangkal berimpit
2. lukis sebuah jajar jenjang dengan kedua vektor Tersebut sebagai sisi sisinya
3. diagonal jajar jenjang yang titik pangkalnya sama dengan tiitik Pangkal kedua vektor adalah merupakan resultan vektor
Penjelasan dengan langkah-langkah:
semoga membantu ya :))
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rakasalim520 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 30 Jul 22