3. Fungsi permintaan pulpen dari suatu merek dicerminkan oleh gejala sebagai

Berikut ini adalah pertanyaan dari zahraninadia12 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

3. Fungsi permintaan pulpen dari suatu merek dicerminkan oleh gejala sebagai berikut: jika dijual seharga Rp. 2.500,- perbuah, laku sebanyak 1500 buah, sedanglan jika dijual dengan harga Rp. 2.000,-, akan laku sebanyak 3000 buah.Gejala penawaran pulpen tersebut ditunjukkan oleh data seperti berikut: pada harga Rp.2.500,- ditawarkan sebanyak 1.500 buah, tetapi bila harganya Rp,3.000,- ditawarkan sejumlah 3.000 buah pulpen.
a. Buatlah fungsi permintaan dan fungsi penawaran pulpen tersebut.
b. Berapa harga keseimbangan dan jumlah keseimbangannya ?
c. Pemerintah menetapkan pajak sebesar Rp 25 atas setiap unit barang, berapa besarnya pajak yang diterima oleh pemerintah, berapa besarnya pajak yang ditanggung oleh produsen dan konsumen?
d. Gambarkan grafiknya.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Fungsi permintaan dan penawaran dalam kegiatan ekonomi dalam soal tersebut adalah Q=3P-6000. Grafiknya terlampir pada jawaban ini.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui:
Gejala permintaan

  • Q1 = 1500
  • P1 = 2500
  • Q2 = 3000
  • P2 = 2000

Gejala penawaran

  • Q1 = 1500
  • P1 = 2500
  • Q2 = 3000
  • P2 = 3000

Ditanya: dalam soal

Jawab:

  • Fungsi permintaan: gunakan rumus  \frac{Q-Q1}{Q2-Q1}=\frac{P-P1}{P2-P1}

\frac{Q-1500}{3000-1500}=\frac{P-2500}{2000-2500}

  \frac{Q-1500}{-1500}=\frac{P-2500}{-500}

          Q=3P-6000

  • Fungsi penawaran: gunakan rumus \frac{Q-Q1}{Q2-Q1}=\frac{P-P1}{P2-P1}

\frac{Q-1500}{3000-1500}=\frac{P-2500}{3000-2500}

  \frac{Q-1500}{1500}=\frac{P-2500}{500}

          Q = 3P -6000

  • Harga keseimbangan dan jumlah keseimbangan sudah terdapat dalam soal. Q (jumlah) = 1500, dan P (harga) = 2500.

  • Kurva permintaan (gambar pertama)

Ketika y = 2500, x = 1500. Maka titiknya (1500, 2500)
Ketika y = 2000, x = 3000. Maka titiknya adalah (3000, 2000)

  • Kurva penawaran (gambar kedua)

Ketika y = 2500, x = 1500. Maka titiknya adalah (1500, 2500)
Ketika y = 3000, x = 3000. Maka titiknya adalah (3000, 3000)

Perlu diketahui bahwa dalam grafik permintaan dan penawaran, Q adalah sumbu x dan P adalah sumbu y.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang contoh soal fungsi permintaan yomemimo.com/tugas/34907331

#BelajarBersamaBrainly #SPJ9

Fungsi permintaan dan penawaran dalam kegiatan ekonomi dalam soal tersebut adalah [tex]Q=3P-6000[/tex]. Grafiknya terlampir pada jawaban ini.Penjelasan dengan langkah-langkah:Diketahui: Gejala permintaanQ1 = 1500P1 = 2500Q2 = 3000P2 = 2000Gejala penawaranQ1 = 1500P1 = 2500Q2 = 3000P2 = 3000Ditanya: dalam soalJawab:Fungsi permintaan: gunakan rumus  [tex]\frac{Q-Q1}{Q2-Q1}=\frac{P-P1}{P2-P1}[/tex][tex]\frac{Q-1500}{3000-1500}=\frac{P-2500}{2000-2500}[/tex]   [tex]\frac{Q-1500}{-1500}=\frac{P-2500}{-500}[/tex]           [tex]Q=3P-6000[/tex]Fungsi penawaran: gunakan rumus [tex]\frac{Q-Q1}{Q2-Q1}=\frac{P-P1}{P2-P1}[/tex][tex]\frac{Q-1500}{3000-1500}=\frac{P-2500}{3000-2500}[/tex]   [tex]\frac{Q-1500}{1500}=\frac{P-2500}{500}[/tex]           [tex]Q = 3P -6000[/tex]Harga keseimbangan dan jumlah keseimbangan sudah terdapat dalam soal. Q (jumlah) = 1500, dan P (harga) = 2500.Kurva permintaan (gambar pertama)Ketika y = 2500, x = 1500. Maka titiknya (1500, 2500)Ketika y = 2000, x = 3000. Maka titiknya adalah (3000, 2000)Kurva penawaran (gambar kedua)Ketika y = 2500, x = 1500. Maka titiknya adalah (1500, 2500)Ketika y = 3000, x = 3000. Maka titiknya adalah (3000, 3000)Perlu diketahui bahwa dalam grafik permintaan dan penawaran, Q adalah sumbu x dan P adalah sumbu y.Pelajari lebih lanjutMateri tentang contoh soal fungsi permintaan brainly.co.id/tugas/34907331#BelajarBersamaBrainly #SPJ9Fungsi permintaan dan penawaran dalam kegiatan ekonomi dalam soal tersebut adalah [tex]Q=3P-6000[/tex]. Grafiknya terlampir pada jawaban ini.Penjelasan dengan langkah-langkah:Diketahui: Gejala permintaanQ1 = 1500P1 = 2500Q2 = 3000P2 = 2000Gejala penawaranQ1 = 1500P1 = 2500Q2 = 3000P2 = 3000Ditanya: dalam soalJawab:Fungsi permintaan: gunakan rumus  [tex]\frac{Q-Q1}{Q2-Q1}=\frac{P-P1}{P2-P1}[/tex][tex]\frac{Q-1500}{3000-1500}=\frac{P-2500}{2000-2500}[/tex]   [tex]\frac{Q-1500}{-1500}=\frac{P-2500}{-500}[/tex]           [tex]Q=3P-6000[/tex]Fungsi penawaran: gunakan rumus [tex]\frac{Q-Q1}{Q2-Q1}=\frac{P-P1}{P2-P1}[/tex][tex]\frac{Q-1500}{3000-1500}=\frac{P-2500}{3000-2500}[/tex]   [tex]\frac{Q-1500}{1500}=\frac{P-2500}{500}[/tex]           [tex]Q = 3P -6000[/tex]Harga keseimbangan dan jumlah keseimbangan sudah terdapat dalam soal. Q (jumlah) = 1500, dan P (harga) = 2500.Kurva permintaan (gambar pertama)Ketika y = 2500, x = 1500. Maka titiknya (1500, 2500)Ketika y = 2000, x = 3000. Maka titiknya adalah (3000, 2000)Kurva penawaran (gambar kedua)Ketika y = 2500, x = 1500. Maka titiknya adalah (1500, 2500)Ketika y = 3000, x = 3000. Maka titiknya adalah (3000, 3000)Perlu diketahui bahwa dalam grafik permintaan dan penawaran, Q adalah sumbu x dan P adalah sumbu y.Pelajari lebih lanjutMateri tentang contoh soal fungsi permintaan brainly.co.id/tugas/34907331#BelajarBersamaBrainly #SPJ9Fungsi permintaan dan penawaran dalam kegiatan ekonomi dalam soal tersebut adalah [tex]Q=3P-6000[/tex]. Grafiknya terlampir pada jawaban ini.Penjelasan dengan langkah-langkah:Diketahui: Gejala permintaanQ1 = 1500P1 = 2500Q2 = 3000P2 = 2000Gejala penawaranQ1 = 1500P1 = 2500Q2 = 3000P2 = 3000Ditanya: dalam soalJawab:Fungsi permintaan: gunakan rumus  [tex]\frac{Q-Q1}{Q2-Q1}=\frac{P-P1}{P2-P1}[/tex][tex]\frac{Q-1500}{3000-1500}=\frac{P-2500}{2000-2500}[/tex]   [tex]\frac{Q-1500}{-1500}=\frac{P-2500}{-500}[/tex]           [tex]Q=3P-6000[/tex]Fungsi penawaran: gunakan rumus [tex]\frac{Q-Q1}{Q2-Q1}=\frac{P-P1}{P2-P1}[/tex][tex]\frac{Q-1500}{3000-1500}=\frac{P-2500}{3000-2500}[/tex]   [tex]\frac{Q-1500}{1500}=\frac{P-2500}{500}[/tex]           [tex]Q = 3P -6000[/tex]Harga keseimbangan dan jumlah keseimbangan sudah terdapat dalam soal. Q (jumlah) = 1500, dan P (harga) = 2500.Kurva permintaan (gambar pertama)Ketika y = 2500, x = 1500. Maka titiknya (1500, 2500)Ketika y = 2000, x = 3000. Maka titiknya adalah (3000, 2000)Kurva penawaran (gambar kedua)Ketika y = 2500, x = 1500. Maka titiknya adalah (1500, 2500)Ketika y = 3000, x = 3000. Maka titiknya adalah (3000, 3000)Perlu diketahui bahwa dalam grafik permintaan dan penawaran, Q adalah sumbu x dan P adalah sumbu y.Pelajari lebih lanjutMateri tentang contoh soal fungsi permintaan brainly.co.id/tugas/34907331#BelajarBersamaBrainly #SPJ9

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ChristaviaAyunda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 Jan 23