Benda a memiliki massa m dan volume v benda b

Berikut ini adalah pertanyaan dari LindaDA3877 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Benda a memiliki massa m dan volume v benda b memiliki massa jenis 3 kali benda a jika massa benda a = massa benda b tentukan volume benda b

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Suatu benda A mempunyai massa m dengan volume V dijaga pada suhu normal. Kemudian, terdapat benda B dengan massa tiga kali massa benda A dan volume setengah kali volume benda A. Pernyataan yang benar di bawah ini adalah …

Beranda

Suatu benda A mempunyai massa m dengan volume V di...

Iklan

Pertanyaan

Suatu benda A mempunyai massa m dengan volume V dijaga pada suhu normal. Kemudian, terdapat benda B dengan massa tiga kali massa benda A dan volume setengah kali volume benda A. Pernyataan yang benar di bawah ini adalah …  

Massa jenis benda B  3/2 kali massa jenis benda A. 

Massa jenis benda A 6 kali dari massa jenis benda B. 

Massa jenis benda A 3/2 dari massa jenis benda B. 

Massa jenis benda B 6 kali dari massa jenis benda A. 

Ke roboguru plus

M. Mulyanto

M. Mulyanto

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

Iklan

Pembahasan

Diketahui:

begin mathsize 14px style m subscript A equals m V subscript A equals V m subscript B equals 3 m V subscript B equals 1 half V end style 

Massa jenis merupakan massa persatuan volume, atau bisa dirumuskan sebagai berikut.

   

Karena ada dua benda, maka kita bisa buat perbandingan massa jenisnya, sehingga

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell rho subscript A over rho subscript B end cell equals cell fraction numerator begin display style left parenthesis bevelled m subscript A over V subscript A right parenthesis end style over denominator left parenthesis begin display style bevelled m subscript B over V subscript B end style right parenthesis end fraction end cell row cell rho subscript A over rho subscript B end cell equals cell m subscript A over V subscript A V subscript B over m subscript B end cell row cell rho subscript A over rho subscript B end cell equals cell m over V fraction numerator open parentheses 1 half V close parentheses over denominator 3 m end fraction end cell row cell rho subscript A over rho subscript B end cell equals cell fraction numerator 1 over denominator left parenthesis 2 right parenthesis left parenthesis 3 right parenthesis end fraction end cell row cell rho subscript B end cell equals cell 6 blank rho subscript A end cell end table             

Massa jenis benda B 6 kali dari massa jenis benda A, atau massa jenis benda A 1/6 kali massa jenis benda B.

Penjelasan:

kalau tidak salah.☺️

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gorfanhabelaron dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Dec 22