hitunglah volume bangun ruang gabungan diatas​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nur353072 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Hitunglah volume bangun ruang gabungan diatas​
hitunglah volume bangun ruang gabungan diatas​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

PEMBAHASAN •°•

Kubus adalah bangun ruang yang memiliki sisi / rusuk sama panjang dan alas berbentuk persegi

Ciri ciri kubus

- Memiliki sisi sama panjang

- Sisi sisinya berbentuk bangun persegi

- Memiliki 8 titik sudut

- Memiliki 12 sisi

Rumus Volume dan luas permukaan disajikan dibawah ini ↓

  • Rumus Volume

{{ \boxed{{{\sf \: Volume = Sisi \times Sisi \times Sisi}}}}}

  • Rumus Luas permukaan

{{ \boxed{{{\sf \:Luas \: Permukaan = 6 \times Sisi \times Sisi }}}}}

========================================

Balok adalah bangun yang memiliki panjang dan lebar alasnya juga berbentuk persegi panjang sisi kiri dan kanan balok berbentuk persegi

Ciri ciri balok :

  • Memilki 8 titik sudut
  • Memiliki 12 diagonal sisi
  • Memilki 4 diagonal ruang
  • Memilki 6 diagonal bidang
  • Memilki 12 rusuk
  • Memilki 6 sisi

Rumus Mencari Volume balok dan luas permukaan disajikan dibawah ini ↓

  • Rumus Volume

{{ \boxed{{{\sf \:Volume = P \times l \times T }}}}}

  • Rumus Luas permukaan balok

{{ \boxed{{{\sf \: LP = 2 \times ( P \times l ) + ( P \times T ) + ( l \times T )}}}}}

--

Nah, Kalian sudah paham pembahasan nya beserta rumus rumus yang ada ? Jika sudah paham yuk, Kerjakan soalnya!

PENYELESAIAN •°•

Volume gabungan diatas antara bangun ruang balok dan kubus adalah 935 cm³

Langkah - Langkah •°•

  • Volume balok :

V balok = P x l x T

V balok = 9 x 5 x 18

V balok = 45 x 18

V balok = 810 cm³

  • Volume kubus :

V kubus = S x S x S

V kubus = 5 x 5 x 5

V kubus = 25 x 5

V kubus = 125 cm³

  • Volume gabungan :

V gabungan = V balok + V kubus

V gabungan = 810 + 125

V gabungan = 935 cm³

Kesimpulan :

Jadi, Volume gabungan bangun ruang balok dan kubus adalah 935 cm³

๛ Detail jawaban :

  • Mapel : Matematika
  • Kelas : 5
  • Bab : 4
  • Materi : Volume kubus dan balok
  • Kode Mapel : 2
  • Kode Kategorisasi : 5.2.4
  • Kata kunci : Volume gabungan ?
PEMBAHASAN •°•Kubus adalah bangun ruang yang memiliki sisi / rusuk sama panjang dan alas berbentuk persegi Ciri ciri kubus - Memiliki sisi sama panjang - Sisi sisinya berbentuk bangun persegi - Memiliki 8 titik sudut - Memiliki 12 sisi Rumus Volume dan luas permukaan disajikan dibawah ini ↓ Rumus Volume [tex]{{ \boxed{{{\sf \: Volume = Sisi \times Sisi \times Sisi}}}}}[/tex]Rumus Luas permukaan [tex]{{ \boxed{{{\sf \:Luas \: Permukaan = 6 \times Sisi \times Sisi }}}}}[/tex]========================================Balok adalah bangun yang memiliki panjang dan lebar alasnya juga berbentuk persegi panjang sisi kiri dan kanan balok berbentuk persegiCiri ciri balok :Memilki 8 titik sudut Memiliki 12 diagonal sisi Memilki 4 diagonal ruangMemilki 6 diagonal bidang Memilki 12 rusuk Memilki 6 sisi Rumus Mencari Volume balok dan luas permukaan disajikan dibawah ini ↓Rumus Volume [tex]{{ \boxed{{{\sf \:Volume = P \times l \times T }}}}}[/tex]Rumus Luas permukaan balok [tex]{{ \boxed{{{\sf \: LP = 2 \times ( P \times l ) + ( P \times T ) + ( l \times T )}}}}}[/tex]--Nah, Kalian sudah paham pembahasan nya beserta rumus rumus yang ada ? Jika sudah paham yuk, Kerjakan soalnya!PENYELESAIAN •°•Volume gabungan diatas antara bangun ruang balok dan kubus adalah 935 cm³Langkah - Langkah •°• Volume balok : V balok = P x l x T V balok = 9 x 5 x 18 V balok = 45 x 18 V balok = 810 cm³Volume kubus : V kubus = S x S x S V kubus = 5 x 5 x 5 V kubus = 25 x 5 V kubus = 125 cm³Volume gabungan : V gabungan = V balok + V kubus V gabungan = 810 + 125 V gabungan = 935 cm³Kesimpulan :Jadi, Volume gabungan bangun ruang balok dan kubus adalah 935 cm³๛ Detail jawaban :Mapel : MatematikaKelas : 5Bab : 4Materi : Volume kubus dan balok Kode Mapel : 2Kode Kategorisasi : 5.2.4Kata kunci : Volume gabungan ?

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Cindyfebriana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Sep 22