bolehkan membaca doa duduk di antara dua sujud sebanyak dua

Berikut ini adalah pertanyaan dari kimjnssh pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bolehkan membaca doa duduk di antara dua sujud sebanyak dua kali di saat duduk terakhir?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Membaca do'a duduk diantara dua sujud sebaiknya dilakukan sebanyak sekali sebagaimana pedoman tata cara shalat yang telah ada dalam ajaran islam. Membaca do'a pada saat duduk diantara dua sujud merupakan salah satu amalan yang hukumnya sunah suntuk dilakukan.

Pembahasan

Ibadah salat merupakan salah satu jenis ibadah yang Allah wajibkan bagi umat islam yang telah mukallaf. Ibadah salat wajib dilakukan minimal dalam sehari harus ada sebanyak 5 kali pada lima waktu yang berbeda-beda. Ibadah salat yang wajib dilakukan oleh umat islam adalah:

  • Ibadah salat dzuhur yang wajib dilakukan pada waktu dzuhur.
  • Ibadah salat ashar yang wajib dilakukan pada waktu ashar.
  • Ibadah salat maghrib yang wajib dilakukan pada waktu magrhib.
  • Ibadah salat isya yang wajib dilakukan pada waktu isya.
  • Ibadah salat subuh yang wajib dilakukan pada waktu subuh.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang ibadah salat yomemimo.com/tugas/23775944

#BelajarBersamaBrainly #SPJ9

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 19 Nov 22