Berikut ini adalah pertanyaan dari mustikaranvee pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Pembahasan
Busur derajat adalah alat untuk mengukur sudut. Adapun cara mengukur sudut dengan busur derajat adalah sebagai berikut.
Misalkan sudut yang ingin diukur adalah sudut ABC (pada gambar)
1. Luruskan garis 0 busur pada garis mendatar sudut yang ingin diukur. Titik O tepat berada di pusat busur.
2. Kemudian lihat garis kedua pada gambar (yang miring), Garis yang berhimpit pada busur, itulah sudut gambar.
Perhatikan gambar-gambar berikut!
Besar masing-masing sudut pada kedua gambar di atas dengan menggunakan busur derajat :
a. Segitiga
karena segitiga sama sisi maka semua sudut pada segitiga tersebut, yaitu angle straight A equals angle straight B equals angle straight C equals 60 degree
b. Segilima
karena bentuk segilima beraturan maka semua sudut dalam pada segilima tersebut yaitu
angle straight H equals angle straight I equals angle straight J equals angle straight K equals angle straight L equals 72 degree
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Yeyu1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 22 Jun 22