1. Pak Amir ingin menjual hasil panen tanaman palawijanya sebanyak

Berikut ini adalah pertanyaan dari nazrilzakaria100 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Pak Amir ingin menjual hasil panen tanaman palawijanya sebanyak 349 kg. Setelah diperiksa, sebanyak 45 kg tanaman palawija rusak akibat hama. Berapakah tanaman palawija yang bisa dijual Pak Amir?2. Data tahun lalu tercatat bahwa di desa Arjosari terdapat 498 penduduk. Pada tahun ini tercatat 19 orang meninggal dunia. Selain itu, ada tambahan 56 penduduk pindahan dari luar desa. Berapakah banyak penduduk desa Arjosari sekarang?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. YANG BISA DIJUAL = 349 - 45 = 304 kg

2. BANYAK PENDUDUK = 498 - 19 + 56 = 479 + 56 = 535 orang

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rizalhendriperp4wlzh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 21 Feb 23