kelebihan dan kekurangan historiografi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari kinsiki201 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kelebihan dan kekurangan historiografi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Mengubah pandangan religiomagis serta kosmologis menjadi suatu pandangan yang bersifat ilmiah.

Memakai penulisan sejarah kritis

Memakai pendekatan multidimensi

Memakai dinamika masyarakat Indonesia dan segala aspek kehidupan

KEKURANGAN

Tidak dapat menjelaskan sejarah dengan maksimal.

Cenderung kurang fleksibel karena berpedoman terhadap metode ilmiah.

Tujuannya belum tentu sebagai peningkatan rasa nasionalisme, terkadang hanya berfokus pada tujuan akademis.

Pembahasan

Hai teman-teman BrainlyLovers...!!! Sekarang kita akan membahas historiografi.

Selamat belajar...!!!

1. Pengertian

Historiografi adalah suatu bentuk publikasi, dalam bentuk tulisan maupun lisan, tentang peristiwa atau kombinasi dari peristiwa-peristiwa pada masa lampau.

2. Jenis Historiografi di Indonesia

a. Historiografi tradisional

Berdasarkan waktunya historiografi terbagi menjadi

Historiografi Hindu-Buddha

Ciri-cirinya : Bentuk karya yang dihasilkan adalah terjemahan dari naskah-naskah yang berasal dari India, bersifat religiomagis, dan bersifat istana sentris.

Historiografis Masa Islam

Ciri-cirinya: Masih mengandung unsur mitos, telah mengenal unsur kronologi, dan bersifat etnosentris.

b. Historiografi kolonial

Ciri-cirinya

Neerlandosentrisme atau Eropasentrisme

Bersifat mitologis

Bersifat subjektif

Bersifat diskriminatif

Mengabaikan sumber lokal

Berisi tentang sejarah orang-orang besar

c. Historiografi Modern

Ciri-cirinya

Sifatnya metodologis, artinya sejarawan diharuskan menggunakan kaidah-kaidah yang ilmiah.

Sifatnya kritis historis, artinya didalam penelitian sejarah dengan menggunakan bentuk pendekatan secara multidimensional.

Sebagai kritik terhadap historiografi nasional, terlahir sebagai bentuk kritik dari historiografi nasional dalam proses pembentukan ke-Indonesia-an yang dianggap mempunyai kecenderungan menghilangkan unsur asing.

Munculnya peran-peran rakyat kecil.

Pelajari Lebih Lanjut

Kajian tentang historiografi di Indonesia bisa coba cek yomemimo.com/tugas/14795046

Kajian tentang pengertian historiografi bisa coba cek yomemimo.com/tugas/3629798

Kajian tentang keberadaan historiografi kolonial turut mempengaruhi perkembangan historiografi modern di Indonesia bisa coba cek yomemimo.com/tugas/19744574

Detail Jawaban

Kelas : 10

Mata Pelajaran : Sejarah

Bab 1 : Cara Berfikir Sejarah

Kode : 10.3.2001

Kata Kunci : Historiografi Modern, Historiografi Kolonial, Historiografi Tradisional.

Bagaimana pendapatmu tentang jawaban ini?

KEREN

Lencana tidak terkunci menunjukkan dua tangan membuat bentuk hati di atas lingkaran merah muda

Nilai jawaban ini untuk membuka lencana baru

MEMBANTU

TIDAK MEMBANTU

3

eunice1103076 avatar

kak bisa ga sih jawab nya tuh ga usah berlebihan, yg di tanya hanya sedikit, tapi jawaban nya buat kita semua bingung jawaban nya yg mana karena sangkin banyak nya ...

Setidak nya dia sudah menjwabnya sekarng ya kita tinggal cari masak sih gabisa nyari itu tulisannya gede gede lo

makannya, orang tinggal cari intinya doang, nanti kalo ga dikasi nanges

Masuk untuk menambahkan komentar

Sedang mencari solusi jawaban Sejarah beserta langkah-langkahnya?

Pilih kelas untuk menemukan buku sekolah

Kelas 6

Kelas 7

Kelas 8

Kelas 9

Kelas 10

Kelas 11

Kelas 12

Iklan

Ada pertanyaan lain?

CARI JAWABAN LAINNYA

Lencana tidak terkunci ditunjukkan dengan lubang bundar dengan kaki dan telinga kelinci putih yang muncul

Siap untuk menyelam ke dalam lubang kelinci dan membuka lencana

TANYAKAN PERTANYAANMU

Pertanyaan baru di Sejarah

Kakk bantu jawab kasih kata² yg menarik

jika raport bayangan hilang apakah wajib lapor ke kantor polisi ya

atau televisi atau dari sumber gambaran cara orang berpidato, Tugas ini juga sebagai latihan menang) pidato. Isilah format berikut sebagai bentuk lapo…ran mendengarkan pidato! Tema pidato : Pembicara: Waktu tayang/siar..........(tanggal/bulan/tahun)............pukul .... Bentuk sapaan yang digunakan : Bentuk salam yang digunakan: Isi : ***** Rangkuman Pendahuluan: ..... Penutup : ********* ***** ***** *** bantu besok di kumpulkan T_T

selain membangun Masjid Sunan Ampel juga membangun

sebutkan dalilnya sama ' dan artinya

1. Uraikan pengertian sejarah serba objek menurut R.Moh Ali? 2. Uraikan pengertian sejarah serba subjek menurut R.Moh Ali?

Apa tujuan mereka mengenakan pakaian dan perhiasan seperti itu? Jawab :

1.Mengapa runtuhnya kerajaan Majapahit memperlancar penyebaran ajaran agama Islam? _Mapel ski_

Goleka teks geguritan, wacanen bola-bali, banjurwacanen ing ngarep kelas kanthi lagu, pocapan lan solah bawa sing trep!

mohon lh bantuan ny dari semalam saya tanyak GK ad yg jawab

Sebelumnya

Berikutnya

Tanyakan

Penjelasan:

semoga membantu kawan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rifkihanafiss2406 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Dec 22