Apa pengaruhnya perkembangan iptek terhadap lingkungan hidup manusia dan anda

Berikut ini adalah pertanyaan dari Dikamhn9692 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa pengaruhnya perkembangan iptek terhadap lingkungan hidup manusia dan anda sebagai guru materi apa yang bisa anda ajarkan pada siswa sd tentang lingkungan hidup dan beri contoh?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Perkembangan IPTEK terhadap lingkungan hidup manusia berpengaruh sangat besar dalam berbagai bidang kehidupan salah satunya ialah penggunaan media sosial  dan media teknologi lainnya untuk memajukan bidang pendidikan. Pengaruh lainnya dibidang pendidikan yaitu kemudahan akses dalam mencari informasi dan adanya opsi pembelajaran daring.

Sebagai guru materi untuk siswa SD yang dapat diajarkan kepada siswa mengenai lingkungan hidup ialah bagaimana caranya senantiasa menjaga dan melestarikan lingkungan yang ada disekitar siswa siswi sd, bisa dimulai dari lingkungan rumah dan sekolah terlebih dahulu. Dengan cara membuang sampah pada tempatnya, membersihkan lingkungan sekolah dan rumah, serta meminimalisir penggunaan sampah plastik dalam kehidupan.

Pembahasan:

Pendidikan merupakan aspek penting yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan. Pendidikan diberikan melalui pembelajaran, baik di sekolah maupun di rumah. Ada 3 jenis metode pembelajaran, yaitu:

  1. Metode pembelajaran konvensional
  2. Metode pembelajaran mixed
  3. Metode pembelajaran online

Yang membedakan antara metode pembelajaran konvensional dengan metode pembelajaran mixed, yaitu:

Pada metode pembelajaran konvensional, guru dan siswa melakukan tatap langsung di ruang kelas maupun ruang pembelajaran lainnya.

Pada metode mixed, guru dan siswa sebagian melakukan pembelajaran tatap muka dengan diselingi oleh pembelajaran berbasis online.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang pemanfaatan IPTEK pada yomemimo.com/tugas/45642462

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 Jan 23