seorang pekerja pabrik mendapatkan upah sesuai UMR sesuai UUD 1945

Berikut ini adalah pertanyaan dari rasyafaishidayat pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

seorang pekerja pabrik mendapatkan upah sesuai UMR sesuai UUD 1945 pasal 27 ayat 2 tentang warga negara berhak mendapatkan kehidupan yang layak apa kewajibannya dilaksanakan sebagai seorang pekerja pabrik​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

bekerja dgn benar dan semangat

Penjelasan:

Makna dan arti pentingnya pekerjaan bagi setiap orang tercermin dalam Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 Pasal 27 ayat (2) menyatakan bahwa setiap Warga Negara Indonesia berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak bagi kemanusiaan.tiap-tiap warga negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak bagi kemanusiaan.” Artinya, setiap warga negara Indonesia berhak untuk menyejahterakan hidupnya dengan memiliki pekerjaan yang layak.

aku cuma bisa itu doang sih

maaf y klo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aailsaazalia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Jun 22