Berikut ini adalah pertanyaan dari r28761567 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Model matematikadari permasalahan pada soal adalahx + y ≤ 50; 2x + 5y ≥ 250; x ≥ 0; y ≥ 0.
Sistem persamaan linear dua variabel (SPLDV) adalah sebuah sistem/ kesatuan dari beberapa Persamaan Linear Dua Variabel yang sejenis.
SPLDV dapat diseselesaikan dengan cara:
- Metode subtitusi adalah cara menyelesaikan persamaan dengan memasukkan salah satu persamaan ke dalam persamaan yang lain.
- Metode eliminasi merupakan suatu metode yang digunakan untuk memecahkan atau mencari himpunan penyelesaian suatu sistem persamaan linear dua variabel dengan cara menghilangkan (mengeliminasi) salah satu variabelnya.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui:
1 pak buku tulis isi 36 halaman harganya Rp26.000,00.
1 pak buku berisi 45 halaman harganya Rp30.000,00.
Dijual Rp3.000,00/buku untuk buku dengan isi 36 halaman.
Dijual Rp4.000,00/buku untuk buku berisi 45 halaman.
Laba yang diinginkan paling sedikit Rp50.000,00.
Banyak buku yang dibeli tak lebih dari 50 buah.
Ditanya:
Model matematika pada soal tersebut adalah
Jawab:
Misalkan:
Buku tulis isi 36 halaman = x
Buku tulis isi 45 halaman = y
Harga 1 buku tulis isi 36 halaman
10x = 26.000
x = 2.600
Laba 1 buku tulis isi 36 halaman
Laba = 3.000 - 2.600
= 400
Harga 1 buku tulis isi 45 halaman
10y = 30.000
y = 3.000
Laba 1 buku tulis isi 45 halaman
Laba = 4.000 - 3.000
= 1.000
Model matematikanya adalah
x + y ≤ 50
400x + 1.000y ≥ 50.000
⇒ 4x + 10y ≥ 500
⇒ 2x + 5y ≥ 250
Jadi, model matematika dari permasalah di atas adalah x + y ≤ 50; 2x + 5y ≥ 250; x ≥ 0; y ≥ 0.
Pelajari Lebih Lanjut
- Materi tentang SPLDV: yomemimo.com/tugas/8902719
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syubbana2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 25 Dec 22