Berikut ini adalah pertanyaan dari farelputratama09 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawab:
10 cara
Nilai n (banyak suku) yang memenuhi 2, 7, 14, 17, 34, 119, 238, 289, 578, 2023
Penjelasan dengan langkah-langkah
Tinjau jumlah & suku deret aritmatika
Subtitusikan kedua persamaan diatas dan cari persamaan tertutup untuk a
Ingat bahwa soal meminta hasil jumlah dua atau lebih bilangan asli berurutan yang menghasilkan 2023.
Dengan fakta tersebut, dapat ditentukan beberapa statement
Perhatikan bahwa a merupakan bilangan asli, maka
Dinyatakan dalam bentuk aritmatika modular
Subtitusikan nilai-nilai yang sudah diketahui
Kalikan persamaan dengan 2
Perhatikan bahwa
Sehingga persamaan menjadi
Kalikan dengan modular invers 2 pada modulus dan persamaan
Dengan sedikit kalkulasi manual, didapatkan sehingga
Dengan persamaan tersebut dapat dibentuk himpunan semesta solusi untuk n
Solusi akhir dapat dikalkulasikan & filtering secara manual karena himpunan semesta nilai n relatif sedikit ( nilai n yang memenuhi persamaan aritmatika modular diatas).
Namun terdapat pernyataan dari soal yang dapat menjadi pembatas nilai n. Secara eksplisit, soal meminta dua atau lebih bilangan asli, sehingga n lebih besar daripada 1. Selain itu n merupakan suku dari deret aritmatika dan b bernilai positif, sehingga dapat disimpulkan bahwa n semestinya bernilai sama atau dibawah 2023. Digabungkan, nilai n terbatas dengan
Maka didapat solusi untuk n seperti berikut
Dua nilai yang tidak memenuhi adalah
Sehingga solusi untuk soal adalah 10 cara untuk partisi bilangan asli 2023 menggunakan deret aritmatika.
Terlampir screenshot python untuk sanity check.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh TanurRizal dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 17 Apr 23