Berikut ini adalah pertanyaan dari ppepeyayya pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
5.a) Kerucut kecil:
Kerucut besar:
Lp = L selimut kecil + L selimut besar + (L lingk besar - L lingk kecil)
= πrs + πrs + (πr² - πr²)
= (3,14 x 5 x 13) + (3,14 x 10 x 26) + (3,14 x 5²) - (3,14 x 10²)
= 204,1 + 816,4 + 78,5 - 314
= 785 cm²
Jadi, luas permukaannya 785 cm².
5.b) V = V kerucut besar - V kerucut kecil
V = 1/3 πr²t - 1/3 πr²t
= 1/3 x 3,14 x 10² x 24 - (1/3 x 3,14 x 5² x 12)
= 314 x 8 - (3,14 x 25 x 4)
= 2198 cm³
Jadi, volumenya 2198 cm³.
6) Luas irisan kerucut (1/2 kerucut) tersebut terdiri dari setengah luas selimut, setengah luas lingkaran alas, dan segitiga pengiris kerucut.
7) Rumus volume kerucut yang benar:
Kesalahan Budi yaitu yang dikuadratkan adalah tinggi kerucut, diameter belum diubah menjadi jari-jari, dan volume belum dikalikan dengan π. Jadi, volume kerucut yang benar adalah 314 cm².
8.a) Persediaan karton = 1 m x 1 m = 1 m² = 10.000 cm²
L = πr(s + r)
= 3,14 x 40(25 + 40)
= 8.164 cm²
Karena persediaan karton 10.000 cm² dan luas jaring-jaring yang dibutuhkan 8.164 cm² tidak melebihi ukuran karton, maka Lisa bisa membuat jaring-jaring kerucut dengan ukuran ini.
8.b)
L = πr(s + r)
= 3,14 x 30(25 + 30)
= 5.181 cm²
Karena persediaan karton 10.000 cm² dan luas jaring-jaring yang dibutuhkan 5.181 cm² tidak melebihi ukuran karton, maka Lisa bisa membuat jaring-jaring kerucut dengan ukuran ini.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ShofwatulAfifah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 01 Jun 23