Dalam rangkaian kegiatan P5, seluruh siswa SMK Telkom Malang mulai

Berikut ini adalah pertanyaan dari fianmackfiaestianty pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Dalam rangkaian kegiatan P5, seluruh siswa SMK Telkom Malang mulai sibuk mempersiapkan properti untuk pertunjukan drama. Tak terkecuali, Pasha yang mendapat tugas untuk membuat sebuah balok tapa tutup. Balok tersebut dibuat dari kertas karton berbentuk persegi panjang berukuran 20 cm x 10 cm, dengan memotong setiap sudutnya sebesar 3 cm. Maka tinggi balok tersebut adalah ... cm. A. 3 B. 4 C. 5 D. 6 E. 16​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Volume balok adalah (20 cm - 6 cm) x (10 cm - 6 cm) x tinggi = 56 cm^2 x tinggi = 224 cm^3. Luas alas adalah (20 cm - 6 cm) x (10 cm - 6 cm) = 14 cm x 4 cm = 56 cm^2.

Maka tinggi balok tapa tutup tersebut adalah 224 cm^3 / 56 cm^2 = 4 cm.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh udin121206 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Aug 23