pembelajaran Numerasi materi Pengukuran "pembulatan hasil pengukuran panjang kesatuan terdekat",

Berikut ini adalah pertanyaan dari hasankanzo775 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

pembelajaran Numerasi materi Pengukuran "pembulatan hasil pengukuran panjang kesatuan terdekat", silahkan kerjakan tugas dibawah ini sesuai dengan apa yang kalian pahami dari materi video pembelajaran tersebut. *). Bulatkan hasil pengukuran dibawah ini dengan pembulatan keatas, kebawah dan pembulatan terbaik, bentuklah tabel seperti pada video yang kalian tonton. Hasil pengukuran : 1. 124,6 cm 2.314,5 cm 3. 75,8 cm 4. 100,4 cm 5. 257,3 cm 24 FF...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

ke atas berarti jika

0,6 itu jadi 1

ke bawah berarti 0,4 itu jadi 0

terbaik menurutku 0,5 itu jadi 1

terbaik ga tahu ini maksudnya gmn tpi kayak nya menurutku yang pembulatan versi terbaiknya

jadi pembulatan atas, bawah, terbaik berturut turut adalah

1. 124,6 = 125, 124, 125

2. 314,5 = 315, 314, 315

3. 75,8 = 76, 75, 76

4. 100,4 = 101, 100, 100

5. 275, 3 = 276, 275, 275

udah ya jadi rumus terbaiknya

kalau angka dibelakang koma 5 atau lebih itu kita ambil angka 1, kalau angka dibelakang koma itu kurang dari 5 kita ambil angka 0.

contoh

2,4 = 2,0 = 2

2,5 = 3

2,7 = 3

itu rumus pembulatan terbaik versi saya

#π÷×

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bayubisnis69 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jun 23