apa amanatnya Affandi dalam lukisan yang berjudul andong jogja​

Berikut ini adalah pertanyaan dari tiaragustina60 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa amanatnya Affandi dalam lukisan yang berjudul andong jogja​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

• Pelukis Affandi dalam hal ini melukiskan aktifitas para delman dengan Andong mereka yang ada di daerah Jogja, para delman ini lalu lalang melintasi jalan-jalan antar kampung mengantarkan penumpang, barang-barang dagangan dan lainnya, nuansa damai pedesaan dalam kehidupan bersahaja, menyentuh Affandi untuk menuangkan inspirasinya diatas canvas dengan gaya lukisan ekspresionisme, kombinasi warna mengalir dan berpadu dengan sendirinya dari plototan tube diatas canvas, dengan sapuan tangan sebagai pengganti kuas,nampak lukisan abstrak dengan tekstur ekstrem, dan terciptalah lukisan berjudul "Andongjogja"

Penjelasan:

maaf apabila ada yg salah/kurangg yaaa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wirdasyafitriputrimu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Nov 22