TES KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS (Soal Posttest) Waktu: 80 menit

Berikut ini adalah pertanyaan dari desabojong4 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

TES KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS (Soal Posttest) Waktu: 80 menit Bacalah soal dibawah dengan teliti kemudian kerjakan saol secara individu. Pada hari minggu, Cantika akan berolahraga voli dengan teman-temannya. Sebelum memulai olahraga voli, Cantika harus pemanasan terlebih dahulu yaitu berlari mengelilingi stadion. Stadion berbentuk persegi panjang dengan panjang 110 m dan lebar 35 m lebih pendek dari panjangnya. Cantika mengelilingi stadion sebanyak 2 kali. hitunglah berapa jauh Cantika berlari? Kemudian periksa apakah benar cantika berlari lebih dari 700 meter?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Panjang stadion = 110 m

Lebar stadion = 35 m lebih pendek dari panjangnya, maka lebar stadion = 110 - 35 = 75 m

Keliling stadion = 2 x (panjang + lebar) = 2 x (110 + 75) = 370 m

Cantika mengelilingi stadion sebanyak 2 kali, maka jarak yang ditempuh adalah 2 x 370 = 740 m

Jadi, Cantika berlari sejauh 740 meter.

Karena 740 > 700, maka benar Cantika berlari lebih dari 700 meter.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Tertius dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 09 Jul 23