Yang merupakan prinsip yang harus dilakukan dalam tahapan perancangan produk

Berikut ini adalah pertanyaan dari abil8367 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Yang merupakan prinsip yang harus dilakukan dalam tahapan perancangan produk adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

  • Pesan eksplisit harus jelas
  • hasil karya akan menjadi produk fungsional atau produk hias
  • bahan yang menjadi produk kerajinan disediakan dari awal atau setelah perancangan

Pembahasan

Tahap-Tahap Perancangan Produk

  • Market Research dan Feasibility Study Market Research.
  • Brainstorming.
  • Menentukan Tujuan dan Batasan Produk.
  • Menggambar Produk.
  • Review Produk.

Apa itu tahapan proses perancangan produk kerajinan

  • Proses perancangan kerajinan diawali dengan pemilihan sumber inspirasi dan pencarian ide produk kerajinan, pembuatan sketsa ide, pembuatan studi model kerajinan, dilanjutkan dengan pembuatan petunjuk produksi.

Langkah langkah pembuatan rencana usaha

  • Melakukan Analisis Pasar.
  • Menghitung Sarana dan Biaya Produksi.
  • Menghitung Pendapatan.
  • Menghitung Hasil Usaha.

========================

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LianaPutri980 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Aug 23