Ruang lingkup aqidah islamiyah yang membahas tentang alam ghoib melalui

Berikut ini adalah pertanyaan dari Kadekputrid1685 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ruang lingkup aqidah islamiyah yang membahas tentang alam ghoib melalui wahyu disebut

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ruang lingkup dari aqidah islamiyah yang membahas tentang alam  seperti tentang jin dan syaitan adalah  Ruhaniyyat.  Ruhaniyyat merupakan segala hal dalam keyakinan umat islam yang berhubungan dengan alam ghaib atau alam yang tidak dapat dilihat secara langsung.

Pembahasan

Ruang lingkup aqidah islam yaitu:

  1. Ilahiyat ruang lingkup  yang berhubungan dengan hal-hal yang berkaitan dengan Allah atau ketuhanan.
  2. Nubuwwat ruang lingkup  yang berhubungan dengan rasul utusan Allah.
  3. Ruhaniyat ruang lingkup  yang berhubungan dengan hal-hal yang bersifat ghaib.  
  4. Sam’iyyat ruang lingkup  yang berhubungan dengan hal-hal yang hanya dapat diketahui dari dalil naqli.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang aqidah islam yomemimo.com/tugas/6676922

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MuhammadFirdaus00 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Mar 23