dalam proses membatik untuk memanaskan air di atas kompor dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari farahziya22 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

dalam proses membatik untuk memanaskan air di atas kompor dan untuk melor otkan setelah diwarnai adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:dalam proses membatik untuk memanaskan air di atas kompor dan untuk melor otkan setelah diwarnai adalah​ proses menglorot atau menghilangkan lilin

Penjelasan:Cara nglorod adalah kain yang sudah dibatik dibasahi terlebih dahulu kemudian dimasukkan dalam air mendidih yang sudah diberi obat pembantu. Setelah malamnya terlepas, kemudian diangkat dan langsung dicuci sampai bersih. Selanjutnya dijemur ditempat yang teduh tidak langsung kena sinar matahari

maaf kalo slah

jadikan jawaban tercerdas ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bimosenocipto dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 27 Feb 23