Berikut ini adalah pertanyaan dari fikriardiantof pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Contoh soal dalam kehidupan sehari-hari tentang pengaplikasian barisan dan deret:
Dalam suatu rapat kooperasi dihadiri oleh 15 orang yang saling berjabat tangan satu sama lain. Tentukan jumlah jabat tangan yang terjadi dalam rapat tersebut.
Penyelesaian
Orang pertama akan menyalami 14 orang, orang kedua akan menyalami 13 orang, orang ketiga akan menyalami 12 orang dan orang ke 14 akan menyalami 1 orang. Jadi terbentuk barisan bilangan 1 + 2 + 3 + … + 14. Diketahui:
a (awal deret) = 1
b (beda U1 dan U2, U3 dan U4, dst) = 1
n (jumlah suku) = 14
Cara menghitung jumlah jabat tangan gunakan rumus deret aritmetika dan hasilnya sebagai berikut:
Sn =
S14 =
S14 = 7 (15) = 105
Jadi banyak jabat tangan dalam rapat tersebut adalah 105 jabat tangan.
maaf kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh uliarta3 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 01 Jan 23