Berikut ini adalah pertanyaan dari herisetiawaan111 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1.
- Minyak goreng: 50.000
- Terigu: 10.000
- Telur: 20.000
2.
- Minyak goreng: 51.300
- Terigu: 11.600
- Telur: 23.700
3. 476 x 14 = 6.664. Taksirannya:
- Taksiran rendah: 6.000.
- Taksiran terdekat: 7.000.
- Taksiran tinggi: 7.000.
4. 875 × 25 = 21.875. Taksirannya:
- Taksiran rendah: 20.000.
- Taksiran terdekat: 20.000.
- Taksiran tinggi: 30.000.
5. 99 × 77 = 7.623. Taksirannya:
- Taksiran rendah: 7.000.
- Taksiran terdekat: 8.000.
- Taksiran tinggi: 8.000.
Pembahasan:
Pembulatan adalah suatu metode menyusun suatu bilangan menjadi nilai yang lebih sederhana (simple). Tata cara pembulatan, yaitu:
- Untuk puluhan: Jika angka selain angka pertama < 5 menjadi 0 dan = 5 atau > 5 menjadi 10.
- Untuk ratusan: Jika angka selain angka pertama < 50 menjadi 00 dan = 50 atau > 50 menjadi 100.
- Untuk ribuan: Jika angka selain angka pertama < 500 menjadi 000 dan = 500 atau > 500 menjadi 1000.
- Untuk puluhan ribu: Jika angka selain angka pertama < 5.000 menjadi 0000 dan = 5.000 atau > 5.000 menjadi 10.000.
Taksiran adalah cara menaksir bilangan menjadi bilangan sederhana yang lebih tinggi atau bahkan lebih rendah. Taksiran dapat dilakukan dengan tiga cara yaitu:
Taksiran rendah:
- Untuk puluhan: Jika angka selain angka pertama < 5 menjadi 0 dan = 5 atau > 5 tetap 0.
- Untuk ratusan: Jika angka selain angka pertama < 50 menjadi 00 dan = 50 atau > 50 tetap 00.
- Untuk ribuan: Jika angka selain angka pertama < 500 menjadi 000 dan = 500 atau > 500 000.
- Untuk puluhan ribu: Jika angka selain angka pertama < 5.000 menjadi 0000 dan = 5.000 atau > 5.000 tetap 0000.
Taksiran terdekat (sama dengan pembulatan) :
- Untuk puluhan: Jika angka selain angka pertama < 5 menjadi 0 dan = 5 atau > 5 menjadi 10.
- Untuk ratusan: Jika angka selain angka pertama < 50 menjadi 00 dan = 50 atau > 50 menjadi 100.
- Untuk ribuan: Jika angka selain angka pertama < 500 menjadi 000 dan = 500 atau > 500 menjadi 1000.
- Untuk puluhan ribu: Jika angka selain angka pertama < 5.000 menjadi 0000 dan = 5.000 atau > 5.000 menjadi 10.000.
Taksiran tinggi:
- Untuk puluhan: Jika angka selain angka pertama < 5, = 5 atau > 5 menjadi 10.
- Untuk ratusan: Jika angka selain angka pertama < 50, = 50 atau > 50 menjadi 100.
- Untuk ribuan: Jika angka selain angka pertama < 500, = 500 atau > 500 menjadi 1000.
- Untuk puluhan ribu: Jika angka selain angka pertama < 5.000, = 5.000 atau > 5.000 menjadi 10.000.
Pelajari lebih lanjut:
Pelajari lebih lanjut tentang pembulatan bilangan di yomemimo.com/tugas/25426298
#SolusiBrainlyCommunity
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh æxologyz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 08 Feb 23