Berikut ini adalah pertanyaan dari pashafadhil3 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
= (x²y³z^-⁶)² ........................................ (1)
(x⁴y⁶z³)³
= x⁴y⁶z^-¹² ............................................(2)
x¹²y¹⁸z⁹
= x⁴y⁶z^-¹² x x^-¹²y^-¹⁸z^-⁹ ............... (3)
= x^-⁸y^-¹²z^-²¹
Penjelasan dengan langkah-langkah:
1. bentuk awal dari operasi bilangan tsb yaitu pembagian. Jika pembagian, suatu bilangan berpangkat dibagi bilangan berpangkat maka pangkat dari kedua bilangan tersebut dikurangkan. Namun saya permudah dengan mengubah operasi bilangan dari pembagian ke perkalian sehingga bilangan yang ada dibawah (penyebut) menjadi setara dengan bilangan yang diatas (pembilang) tetapi nilai pangkatnya berubah jadi minus. (langkah no. 3)
2. bilangan berpangkat ditandai dengan tanda kurung, dan diluar tanda kurung ada pangkat maka pangkat didalam kurung dikali dengan pangkat diluar kurung.
3. bentuk selanjutnya yaitu perkalian berpangkat. jika ada suatu bilangan berpangkat dikali dengan bilangan berpangkat, maka pangkat dari kedua bilangan tersebut ditambahkan.
- x⁴ × x^-¹² = x^4+(-12) = x^-⁸
- y⁶ × y^-¹⁸ = y^6+(-18) = y^-¹²
- z^-¹² × z^-⁹ = z^(-12)+(-9) = z^-²¹
Maka hasilnya yaitu x^-⁸y^-¹²z^-²¹
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh salsabillasyn8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 13 Jan 23