Salah satu syarat menjadi wirausahawan yang baik dan sukses adalah?.

Berikut ini adalah pertanyaan dari AJuverio8462 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Salah satu syarat menjadi wirausahawan yang baik dan sukses adalah?.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Salah satu syarat untuk menjadi wirausahawan yang baik dan sukses adalah dengan memiliki ide dan keyakinan yang kuat akan adanya peluang untuk meraih kesuksesan melalui kegiatan kewirausahaan yang dilakukan.

Pembahasan

Keyakinan dalam berwirausaha sangatlah diperlukan untuk menjadi seorang wirausahawan yang baik dan sukses, dengan memiliki keyakinan akan adanya peluang kesuksesan, maka seorang wirausahawan akan dianggap memiliki kepercayaan diri yang tinggi terhadap kegiatan kewirausahaan dan kegiatan kewirausahaan akan berjalan dengan baik dan lancar.

  • Selain itu, dengan melakukan analisis SWOT pada kegiatan kewirausahaan, juga membantu dalam suksesnya kewirausahaan.
  • Menemukan letak tempat yang strategis dan banyak dilalui oleh konsumen.
  • Melakukan perhitungan BEP untuk hasil produksi yang tertata dan maksimal.
  • Memilih produk yang trend dan banyak dikonsumsi di zaman sekarang.

Pelajari lebih lanjut

Yuk, simak lebih lanjut materi tentang kewirausahaan di yomemimo.com/tugas/4690725

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 3boysysj104 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Mar 23